Unggahan Paula pun langsung dibanjiri komentar warganet. Banyak yang menilai bahwa senyum Paula bukan hanya mengikuti tren, tetapi juga menyiratkan pesan tersendiri.
Di tengah kisruh rumah tangganya dan proses sidang cerai yang masih bergulir, senyum Paula dianggap sebagai bentuk ketegaran dan optimisme.
Sebagian warganet bahkan menduga bahwa tantangan ini dijadikan Paula sebagai ajang pembuktian bahwa dirinya tetap kuat dan bahagia, meski sedang menghadapi situasi pribadi yang rumit.
"Dia makin cantik lho jadi janda ketimbang waktu masih sama Baim," tulis seorang warganet.
"Masya Allah, auranya semakin terpancar. Dan aku lihatnya sampai nyengir-nyengir," sambung yang lain.
"Pakai kamera apa ya? Kok cantiknya natural," tulis komentar lain yang penasaran dengan rahasia kecantikannya.
"Pangling cantik banget. Masya Allah," tulis seorang pengguna Instagram yang ikut terpukau.
Komentar positif terus mengalir, sebagian besar memuji penampilan Paula yang dinilai semakin memukau pasca perpisahannya dengan Baim Wong.
Tak sedikit pula yang berharap agar Paula menemukan kebahagiaan baru dalam hidupnya.
Baca Juga: Khawatirkan Keselamatan Anak Diasuh Paula Verhoeven, Alasan Baim Wong Naik Banding
"Seperti biasa, wanita kalau single semakin berkilau," tulis warganet lainnya.
"Ya Allah kok jadi muda 10 tahun," tulis warganet.
"Masya Allah Mama Pau, kesayangan kami makin cantik hari ke hari. Luaskan rezekinya ya Allah. Temukan dengan orang baik yang tidak hobi prank-prankan lagi," tulis salah satu komentar yang menyinggung kebiasaan sang mantan suami di media sosial.
Fenomena Kim Seon Ho Smile Challenge ini pun menjadi bukti bahwa media sosial tak hanya menjadi ruang berbagi, tapi juga dapat menjadi sarana healing dan menunjukkan kekuatan diri.
Bagi Paula Verhoeven, senyum yang ia tampilkan bisa jadi lebih dari sekadar mengikuti tren.
Mungkin, itu adalah cara dirinya mengatakan kepada dunia bahwa ia baik-baik saja dan siap melanjutkan hidup dengan senyum.
Berita Terkait
-
Khawatirkan Keselamatan Anak Diasuh Paula Verhoeven, Alasan Baim Wong Naik Banding
-
Baim Wong Bantah Sebarkan Rekaman Suaranya dengan Paula Verhoeven, Netizen: Gak Masuk Akal
-
Desta Pamer Momen Akur Bareng Natasha Rizki, Sederhana Tapi Baim Wong Tidak Bisa
-
Beda Zina dan Selingkuh, Pengacara Baim Wong Diduga Sentil Hotman: Hormati Syariat Islam Kami
-
Mantan Rekan Kerja Baim Wong Sebut Ada Kenyamanan Antara Paula Verhoeven dan NS
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Abimana Aryasatya Kritik Industri Sinema: Keserakahan Membunuh Film Indonesia
-
Harris J Buka Konser Maher Zain di Istora: Aku Cinta Indonesia!
-
Kenny Austin Tak Batasi Karier Amanda Manopo Usai Nikah
-
Nasib Akhir Sertifikat Rumah Orang Tua Komika Musdalifah Basri yang Digadai Paman
-
Di Balik Kisah Malin Kundang, Joko Anwar Curiga Ada Kebenaran yang Disembunyikan
-
Sosok Ketiga: Lintrik Nyaris Ditonton 300 Ribu Orang, Film Pangku Kalah Jauh?
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!