Suara.com - Luna Maya dan Maxime menggelar resepsi pernikahan usai melangsungkan akad nikah yang digelar di Como Shambala Estate, Bali pada Rabu, 7 Mei 2025.
Acara resepsi pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier digelar pada malam harinya itu hanya dihadiri oleh kerabat dekat.
Luna Maya tampil cantik dengan dress putih backless polos namun tetap tak meninggalkan kesan cantik dan anggun.
Sementara itu, Maxime Bouttier juga terlihat tampan mengenakan jas berwarna hitam dengan model beskap dan mengenakan kemeja putih serta celana panjang hitam.
Dari unggahan yang dibagikan para sahabatnya, Luna terlihat menyapa para tamu undangan.
Di lain sisi, para sahabat dekat Luna juga tak ketinggalan mengabadikan momen pernikahan salah satu artis yang paling dinantikan tahun ini.
Salah satu sahabat Luna, Melaney Ricardo juga turut mengabadikan momen acara pernikahan tersebut.
Presenter tersebut juga mengunggah foto-foto bersama dengan rekan-rekan artis lainnya di Insta Story-nya.
Nama-nama artis terkenal seperti Ayu Dewi, Nirina Zubir, Daniel Mananta, Yosi Project Pop, semuanya berfoto bersama-sama dengan istri Tyson Lynch itu.
Baca Juga: Daftar Aktris yang Dinikahi Brondong, Terbaru Luna Maya
Mereka menunjukkan ekspresi ceria seolah ikut merasakan kebahagiaan yang kini tengah menyelimuti Luna dan Maxime.
Namun perhatian netizen tertuju pada kehadiran sosok Olla Ramlan yang saat itu juga muncul di unggahan Melaney Ricardo.
Penampilan matan istri Aufar Hutapea yang mengenakan baju super ketat sontak langsung menuai atensi netizen.
Saat itu Olla terlihat mengenakan busana warna krem yang memamerkan lekuk tubuhnya hingga bagian sensitifnya cukup tersorot.
Ia juga mengenakan rok 7/8 dengan warna senada dengan hiasan bordir. Sama seperti bajunya, rok Olla juga terlihat ketat dan menampilkan lekuk tubuhnya.
Kaki jenjang Olla juga sedikit terekspos yang saat itu menggunakan sepatu stiletto dengan hiasan streps yang melingkari kakinya.
Berita Terkait
-
7 Gaya Artis di Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Kompak Bernuansa Hijau
-
Momen Luna Maya Ungkap Gak Nyangka 41 Tahun Kawin Juga, Reaksi Maxime Bouttier Disorot
-
Cerita Raffi Ahmad Saat Diminta Luna Maya Jadi Saksi Nikah: Aku Merasa Terhormat
-
Suami Maia Estianty Ditunjuk Jadi Saksi Nikah, Apa Hubungan Irwan Mussry dan Maxime Bouttier?
-
Pesan Tipi Jabrik untuk Maxime Bouttier dan Luna Maya Usai Nikah, Singgung Soal Momongan
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong
-
Run Hide Fight: Ketika Trauma Jadi Kekuatan Melawan Teroris, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih Keren Mana: Jungle Hunter vs City Hunter di Film Predator?
-
Segera Disidang, Bos Mecimapro Tersangka Penggelapan Dana Konser TWICE Minta Maaf
-
Bos Mecimapro Akhirnya Respons Laporan Dugaan Penggelapan Dana Konser Twice
-
Penggemar Wajib Tahu! Ini Rundown Lengkap Konser The Boyz di ICE BSD Besok
-
Mohon Doa, Fahmi Bo Siap Jalani Operasi Batu Empedu pada Sore Ini
-
Kronologi Rara Pawang Hujan Diusir Security BLACKPINK: Tak Punya ID, Outfitnya Mentereng