Dekorasi yg dipilih pelantun lagu Sesuatu itu didominasi oleh bunga berwarna putih dan merah muda yang ada di setiap sudut ruangan. Ada juga bunga-bunga yang merambat di tangga sebagai hiasan.
Di tengah ruangan tersebut, ada lantai dansa dengan bentuk lingkaran yang di bagian tengah lantai tertulis inisial SR yang merupakan inisial Syahrini dan Reino.
Sementara di belakang pelaminan terlihat ada jendela yang memiliki pandangan langsung ke kolam renang.
3. Garden Party Vs Hotel
Setelah akad nikah, Luna Maya dan Maxime melangsungkan resepsi pernikahan di malam hari yang dihadiri oleh keluarga dan sahaba-sahabat dekat.
Pada momen itu Luna tampil simpel dengan dress putih gading polos backless namun tak meninggalkan pesona artis cantik tersebut.
Maxime menggunakan jas hitam model beskap dengan dalamn putih dan megenakan celana hitam.
Karena mengusung konsep garden party, tidak terlalu banyak dekorasi yang terlihat di tempat resepsi pernikahan Luna Maya. Hanya ada lampu-lampu hias dan tanaman serta bunga-bunga di sekitar lokasi.
Sementara Syahrini dan Reino menggelar acara resepsi pernikahan di Four Season Hotel, Jakarta. Acara resepsi tersebut berlangsung sangat meriah dan mewah.
Baca Juga: Kini Sah Jadi Suami Luna Maya, Maxime Bouttier Sempat Ogah Pacaran dengan Artis Lagi
Syahrini terlihat anggun mengenakan gaun bak princess dengan ornamen bulu-bulu di bagian bawah gaun. Pernikahan Syahrini dihadiri oleh para konglomerat dan petinggi.
4. Casual Vs Formal
Luna Maya tampil percaya diri bernyanyi di hadapan para undangan. Dengan busana pernikahaan yang kasual, Luna dan Maxime tampak tidak berbeda dengan tamu undangan lainnya.
Syahrini dan Reino Barack tampil formal dengan setelan jas dan gaun pengantin putih. Syahrini juga terlihat mengenakan crown alias mahkota yang membuat penampilannya semakin cantik bak princess.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Bukan Luna Maya, Penampilan Olla Ramlan Disorot Tajam, Dituding Nyicil Lepas Hijab
-
Momen Raffi Ahmad Mewek di Meja Akad Tuai Sorotan, Usai Luna Maya dan Maxime Bouttier Sah!
-
Potret Langka dan Profesi Ayah Luna Maya, Pantas Bersanding dengan Patrice Bouttier
-
Terungkap Alasan Luna Maya Nikah Pakai Adat Jawa, Ternyata Permintaan Maxime Bouttier
-
Nantikan Momen Pelemparan Bunga di Resepsi Luna Maya, Daniel Mananta Malah Kecewa
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong