Sebab melihat kesibukan tahun ini, ia merasa tahun depan menjadi momen yang pas.
"Ini kan lagi sibuk, syuting Musikal Keluarga Cemara. Habis itu mencari artis-artis, ya mungkin tahun depan," kata aktor bernama lengkap Sasongko Widjanarko.
Sebagai informasi, Mang Saswi merupakan aktor sekaligus presenter di beberapa program acara.
Kariernya di dunia akting dimulai di 1991 lewat sinetron Kedasih. Berbagai macam proyek sinetron dilakoni Mang Saswi, namun namanya baru melambung saat terlibat di film Petualangan Sherina (2000).
Setelahnya, Mang Saswi ada di beberapa film. Diantaranya Untuk Rena (2005), Komedi Gokil 2 (2016), Moon Cake Story (2017), Hongkong Kasarung (2018).
Lainnya ada Atas Nama Surga dan Before I Met You di 2022. Proyek film yang tak kalah epic adalah keterlibatan Mang Saswi dalam film bergenre horor, 'Malam Para Jahanam' pada 2023.
Sementara itu di proyek akting lain, Mang Saswi juga termasuk dalam pemain di Sitkom Kelas Internasional yang tayang di Net Tv.
Mang Saswi bukan hanya tercatat sebagai aktor. Ia juga pernah menjadi sutradara di beberapa proyek serial televisi.
Di 2011, Mang Saswi mencoba kepiawaiannya duduk di belakang layar dengan menjadi co-sutradara dalam series The Tarix Jabrix. Hasilnya, dalam beberapa episode lanjutan, ia duduk sebagai sutradara.
Baca Juga: Kembali Jadi Pengacara, Lee Jong Suk Blak-blakan Soal Perannya di Seochodong
Mang Saswi juga mencoba peruntungan sebagai co-host dalam acara Ini Talk Show. Program yang dipandu Sule dan Andre Taulany itu sukses bertahan selama bertahun-tahun.
Berita Terkait
-
3 Film Hollywood Disutradarai Orang Indonesia, Ada Mouly Surya Hingga Joko Anwar
-
Terlibat di Drama Musikal Keluarga Cemara, Mang Saswi Punya Trik Jika Lupa Naskah
-
Lee Do Hyun Selesai Wajib Militer, Intip Sederet Film dan Drama Korea yang Dibintanginya
-
Off Camera, Sikap Cuek Baim Wong ke Anak Jadi Gunjingan
-
Reza Arap Debut Jadi Sutradara Lewat Film 'Harusnya Horor'
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial