Suara.com - Rachel Vennya kembali bucin dengan sosok pria yang masih misterius. Namun netizen dengan cepat mengenalinya sebagai Victor Tanoni.
Hubungan Rachel Vennya dan Victor Tanoni sebenarnya masih belum dipublikasikan. Hanya pelanggan Instagram Story Eksklusif Rachel yang seharusnya mengetahuinya.
Itu pun Rachel Vennya hanya memperlihatkan punggung dan tangan kekasih barunya.
Di Hari Ibu Internasional, Rachel Vennya juga mendapatkan hadiah kalung dari brand Bvlgari yang harganya ditaksir lebih dari Rp100 juta.
Melihat itu semua, sosok Victor Tanoni ramai dicari tahu. Yuk ketahui lebih jauh mengenai pacar baru Rachel Vennya melalui ulasan berikut ini.
1. Profil Victor Tanoni
Sosok Victor Tanoni baru diperkenalkan Rachel Vennya melalui simbol zodiak.
Dalam kolase potret-potret kemesraannya dengan Victor Tanoni, Rachel Vennya hanya menambahkan simbol zodiak Libra dan Gemini.
Rachel Vennya yang berzodiak Libra memungkinkan Victor Tanoni adalah pria Gemini.
Namun berdasarkan postingannya di akun Instagram @victortanoni, Victor Tanoni merayakan ulang tahun sekitar tanggal 22 April.
Baca Juga: Pacar Baru Rachel Vennya Diduga Kaya Raya tapi Beda Agama: Asal Kagak Gocar
Apabila benar lahir tanggal 22 April, Victor Tanoni seharusnya berzodiak Taurus.
Nama Victor Tanoni rupanya juga tercantum sebagai aktor di situs IMDb. Baru satu film yang dibintanginya, yaitu sebagai Sam di Cek Toko Sebelah 2 (2022).
Victor Tanoni ternyata juga mantan dari aktris-aktris cantik, Angela Gilsha dan Mentari De Marelle.
Saat Victor Tanoni berulang tahun pada April 2025 lalu, Angela Gilsha tampak merayakannya bersama keluarga.
Angela Gilsha terlihat masih sangat dekat dengan dua saudara perempuan Victor Tanoni, Melanie Tanoni dan Natalie Tanoni.
Dalam sebuah siaran langsung di media sosialnya, Angela Gilsha mengungkap bahwa hubungannya dengan Victor Tanoni sudah seperti keluarga.
Tag
Berita Terkait
-
Disinggung soal Perceraian Orang Tua, Anak Rachel Vennya Beri Jawaban Bijak
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Rachel Vennya Diduga Puji Erika Carlina 'Ratu Sejati' Usai Putus karena Diselingkuhi
-
Rachel Vennya Panik Mengira Erika Carlina Sakit Tumor, Ternyata Hamil di Luar Nikah
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Ahmad Dhani: Kesuksesan Dewa 19 Cuma Kebetulan
-
Rizal Nyaris Tinggalkan Armada Demi Proyek Supergrup, Berubah Pikiran Usai Salat Tahajud
-
Stres Jadi Produser Film Sampai Mimisan, Baim Wong Menangis Saat Salat: Gila, Nggak Enak Banget Ya
-
Bukan untuk Diet, Ternyata Ini Alasan Baskara Mahendra Pilih Jadi Vegetarian
-
Sering Usil, Fadil Jaidi Ungkap Momen Pak Muh Marah Besar Gara-Gara Candaan Berbahaya
-
Helwa Bachmid Ungkap Derita yang Dialami Saat Mengandung Anak Habib Bahar Bin Smith
-
Sarwendah Pamer Dibelikan Mobil Baru Usai Ditagih Debt Collector
-
Gokil! Bonnadol Tampil Fasih Berbahasa Indonesia di Fan Meeting Jakarta
-
Mimpi Besar Atta Halilintar Usai Gaet Legenda Timnas, Kini Incar Kolaborasi dengan Messi dan Ronaldo
-
Penampilannya Bikin Pangling, Deswita Maharani Ungkap 'Ritual' Boiyen Jelang Nikah