Suara.com - Penampilan Lisa Marian ketika menghadiri sidang gugatannya atas Ridwan Kamil di Pengadilan Negeri (PN) Bandung kemarin, Senin 19 Mei 2025 cukup menjadi sorotan.
Kala itu, Lisa Mariana terlihat tampil full make up dengan rambut yang dikucir setengah sekaligus di-curly.
Selain itu, perempuan yang mengaku selingkuhan Ridwan Kamil ini mengenakan dress warna hitam dengan blazer pink.
Tak main-main, mantan model majalah dewasa ini pun sampai menyewa seorang MUA untuk merias wajahnya demi menghadiri sidang pertamanya tersebut.
Mantan model seksi ini juga mengunggh videonya setelah dirias oleh MUA yang disewanya di Instagram.
Pada unggahannya itu diketahui Lisa Mariana memakai jasa MUA bernama Zela Sheila Nabila yang membagikan video hasil riangannya pada Senin 19 Mei 2025.
"Otw Sidang @lisamarianaaa @lisapresley58," bunyi caption yang ditulis oleh Zela Sheila Nabila mengiringi unggahannya, dilansir pada Selasa, 20 Mei 2025.
Model seksi yang mengaku memiliki anak dari Ridwan Kamil ini diketahui merias wajahnya demi tampil maksimal saat persidangan sejak jam 2 dini hari.
Tak hanya MUA, Lisa Mariana juga menyewa jasa penataa rambut bernama Tia Amora demi memaksimalkan penampilannya saat menghadiri sidang.
Baca Juga: Aisyahrani Buktikan Syahrini Tak Pernah Pakai Filter di Instagram
Kabar Lisa Mariana merias wajah sejak pukul 2 dini hari demi menghadiri sidang pertama ssekitar pukul 08.00 WIB menuai beragam komentar publik.
Sejumlah warganet dilansir dari Instagram @tante.rempong.official, usaha Lisa Mariana tampil maksimal untuk menghadiri sidang ini sudah melebihi seorang pengantin.
Mereka juga menduga Lisa Mariana melakukan itu untuk menarik perhatian Ridwan Kamil, yang nyatanya tak hadir persidangan.
"Mau ke mana sebenarnya? Dandannya dari dini hari, ngalahin pengantin baru," kata @king_ob**.
"Berharap dilirik RK," kata @almaa**.
"Mau cari perhatian pak RK," kata @lennurd**.
Berita Terkait
-
Sidang Gugatan Pengakuan Anak ke Ridwan Kamil Digelar, Lisa Mariana: Semoga Lancar
-
Perseteruan Ridwan Kamil dan Lisa Mariana Masuk Babak Baru, Sidang Gugatan PMH Digelar Besok
-
Lisa Mariana Minta Diroasting, Tak Disangka Begini Reaksi Kiky Saputri
-
Lisa Mariana Tanya Pengalaman Shindy Samuel Sebelum Operasi Potong Lambung
-
Agama Ayu Aulia, Model Majalah Dewasa Menyesal Terjebak Pergaulan Bebas hingga Rahim Jadi Korban
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar