Suara.com - Usai tampil di red carpet Festival Film Cannes 2025, Syahrini sempat privat shopping berlian di Prancis.
Di Instagram story-nya, Syahrini memperlihatkan dirinya sedang memilih koleksi perhiasan berlian dari brand Chopard.
Di setiap koleksi berlian yang diperlihatkan oleh pihak Chopard, istri Reino Barack itu pun menunjukkan antusiasnya.
"MasyaAllah mau," tulis Syahrini pada salah satu unggahan Instagram storynya ketika memperlihatkan jam tangan dan cincin berlian.
Ada pula video mantan rekan duet Anang Hermansyah itu memperlihatkan cincin berlian warna biru yang ukurannya cukup besar di Instagram story.
"Mau," tulisnya.
Sayangnya, netizen menilai unggahan Syahrini tersebut hanya untuk pamer kepada publik.
Tak sedikit pula yang salah fokus dengan jari tangannya, karena dinilai berukuran cukup besar dan tak lentik ketika mengenakan cincin berlian.
"Kok jarinya jempol semua," kata @yanti**.
Baca Juga: Jadi Suami Luna Maya, Maxime Bouttier Dapat Nasihat Makjleb dari Agus Kuncoro
"Jarinya jempol kaki semua," kata @cancer***.
"Pamer terus, gak respect. Ya Allah ingat hijabmu," kata @corrie**.
"Bukan iri, tapi muak hijrah tapi pamer mulu," kata @buecaca**.
"Jarinya, makanya kata Nia investasi di muka dan badan," kata @hani**.
Saat menghadiri acara Cannes Film Festival 2025, istri Reino Barack juga mengenakan perhiasan mewah di tubuhnya.
Harga dari perhiasan ini mampu menutup mulut mereka yang terus-menerus memberikan cacian kepadanya.
Berita Terkait
-
Jadi Suami Luna Maya, Maxime Bouttier Dapat Nasihat Makjleb dari Agus Kuncoro
-
Aisyahrani Buktikan Syahrini Tak Pernah Pakai Filter di Instagram
-
Syahrini Tak Terima Terlihat Gendut di Foto Getty Images: Jahat, Saya Kayak Habis Direndam Minyak
-
Dinyinyiri Gegara Dekat dengan Cinta Brian, Gisella Anastasia Merasa Serba Salah: Sedih Sih
-
Respons Kocak Syahrini Soal Fotonya yang Gemuk di Cannes 2025: Mbak Getty Jehong!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?