Dimulai dari Cat 3 (Rp 1,788 juta), Cat 2 A dan B (Rp2,366 juta), dan Cat 1 A dan B (Rp2,88 juta).
Nantinya penonton bisa membeli tiket tersebut mulai 26 Mei 2025.
Menariknya, jika seorang promotor hendak menyelenggarakan acara, pihak mereka lah yang akan menghubungi sang artis. Namun kali ini, pihak Foo Fighters yang mengabarkan ke pihak Ravel Entertainment sebagai promotor.
"Sebulan sebelum (konser) Green Day, dia email saya. Tapi, subjeknya, FF," cerita CEO Ravel Entertainment, Ravel Junardy kepada Suara.com usai konferensi pers di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Selasa, 20 Mei 2025.
Ravel Junardy awalnya tidak tau siapa inisial FF. Saat itu, nama Foo Fighters bahkan tak terpikir di benaknya.
"Saya pikir apa, ternyata setelahnya dia bilang, apakah kamu bisa (menyelenggarakan konser) Foo Fighters di Oktober? Wah saya kaget," kata Ravel Junardy.
Sebagai informasi tambahan, konser Foo Fighters merupakan rangkaian dari ulang tahun Hammersonic ke-10. Ini merupakan festival musik tahunan yang digelar Ravel Entertainment.
Sebelumnya, Ravel Entertainment juga mengundang Saosin untuk manggung di lima kota di Indonesia pada perayaan 10 tahun Hammersonic.
"Saosin Indonesian Tour kali ini memang sengaja kami buat sebagai bagian dari rangkaian 10 tahun Hammersonic Festival 2025," kata Ravel Junardy dalam rilis yang diterima Suara.com, Rabu (19/3/2025).
Baca Juga: Konser di Indonesia, Foo Fighters Ternyata yang Duluan Hubungi Promotor
Konser Green Day juga menjadi bagian dari perayaan 10 tahun Hammersonic.
Konser pelantun American Idiot tersebut digelar di Pantai Carnaval Ancol, Jakarta Utara pada Sabtu (15/2/2025).
Berita Terkait
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl
-
29 Tahun Penantian, Foo Fighters Bayar Tuntas Kerinduan Penggemar di Indonesia
-
Malam Ini, Foo Fighters Bakal Bawakan Lagu dari Album Debut di Konser Comeback Jakarta
-
Jelang Konser Foo Fighters, Melanie Subono Pamer Foto Langka Bareng Dave Grohl Tahun 1996
-
Prediksi Setlist Konser Foo Fighters di Jakarta
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Harga Emas Naik Berturut-turut! Antam Tembus Rp 2,399 Juta di Pegadaian, Rekor Tertinggi
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
Terkini
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Nekat Terobos Jalan Baru Dicor, Aksi Ibu Pengendara Motor Ini Berakhir Diamuk Pak RT
-
Ukuran Berlian di Cincin Erika Carlina Bikin Finansial DJ Bravy Digunjing
-
Anwar BAB Pamer Gelang Mewah Pemberian Ivan Gunawan, Harganya Tak Main-main
-
Belum Selesai Masa Iddah, Azizah Salsha Pamer Kemesraan dengan Nadif Zahiruddin di Pesta Ultah?
-
Dukung Program MBG, Pandji Pragiwaksono Tuntut Evaluasi Besar-besaran
-
Setahun Berlalu, Momen Haru Nana Mirdad Bertemu Lagi Baby Kira yang Ditemukan di Semak
-
Bak Ratu Dari Dubai, Penampilan Cameo Song Hye Kyo di Drama Genie Make a Wish Bikin Heboh
-
Ifan Seventeen Unggah Pujian untuk Dasco di Momen Ulang Tahun ke-57
-
Ribuan Siswa Keracunan MBG, Pandji Pragiwaksono Sindir Latar Belakang Petinggi BGN