Suara.com - Timnas Indonesia kalah telak usai ditekuk Jepang dengan skor 6-0 saat laga kualifikasi Piala Dunia 2026 yang digelar di Stadion Suita City pada Selasa, 10 Juni 2026.
Kekalahan ini tentu bukan suatu hal yang mengejutkan, mengingat perbedaan kualitas antara kedua tim cukup mencolok, baik dari sisi peringkat FIFA maupun pengalaman bertanding.
Meski kebobolan 6-0, namun para pendukung Timnas Indonesia menerima dengan lapang dada dan tetap memberikan dukungannya kepada penggawa Garuda yang sudah berusaha keras.
Sorak sorai dan semangat yang tak pernah surut ini ternyata menyentuh hati banyak penonton, bahkan menarik perhatian netizen Jepang.
Salah satu netizen dengan akun X @takahitoando menyoroti tifo yang dibentangkan suporter Timnas Indonesia di Stadion Suita City.
Netizen tersebut menyebut suporter Indonesia menaruh rasa hormat terhadap Jepang melalui tifo yang dibentangkan.
“Spanduk yang dibentangkan oleh pendukung Indonesia. Tirai megah yang menggambarkan rasa hormat terhadap Jepang,” kata netizen tersebut dikutip pada Rabu, 11 Juni 2025.
Dalam tifo tersebut tergambar beberapa ikon terkenal di Jepang yang membuat suporter Jepang tersebut merasa tersentuh. Mulai dari gambar Stadion Suita hingga Menara Tokyo semua tergambar jelas.
“Menggambarkan Stadion Suita, Menara Tokyo, dan masih banyak lagi. Mungkin Istana Miyajima dan Osaka?” tulisnya akun tersebut.
Baca Juga: Intip Momen Prabowo Nonton Timnas, Ada yang Beda di Ruangannya
Unggahan netizen tersebut turut mendapatkan sorotan dari netizen lainnya.
Selain menyoroti tifo yang dibawa suporter Indonesia, netizen lainnya justru memuji sikap para suporter Indonesia yang solid mendukung timnya meski kelah telak.
Tifo dan Suporter Timnas Dipuji Netizen Jepang
“Bahkan, ketika mereka kebobolan banyak gol, mereka tetap bersorak keras sampai akhir, dan sementara di beberapa negara suatu tim mungkin menggunakan permainan kasar setelah kebobolan banyak gol. Mereka tidak bersikap terlalu kasar, bahkan tidak menerima kartu kuning, dan sebaliknya fokus untuk mencetak poin. Saya ingin mendukung partisipasi Indonesia di Piala Dunia!” kata akun @J2aT***
“Saya benar-benar jatuh cinta dengan suporter Indonesia setelah melihat mereka bersorak dengan sekuat tenaga meski kebobolan enam gol,” komen akun @kazka***
“Sungguh mengharukan melihat mereka bersorak dengan semangat antusiasme seperti itu sampai akhir,” komen akun @17sa***
“Para pendukung Indonesia luar biasa, dengan antusiasme seperti ini, saya yakin mereka akan menjadi negara yang kuat,” ujar akun @Rin0***
Tag
Berita Terkait
-
Pemain Keturunan Berbandrol Rp208 M Kirim Kode Keras Ingin Bela Timnas Indonesia
-
Kalah dari Jepang 6-0, Kualitas Sepakbola Indonesia Memang Jauh Tertinggal
-
Tim Indonesia Babak Belur di Osaka, Erick Thohir Tak Mau Larut dalam Kecewa
-
12.000 Km dari Kampung Halaman, Ole Romeny Hidup di Dua Dunia
-
Timnas Indonesia Merana, Jepang Nobatkan Diri Sebagai Tim Terkuat di Grup C
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Kesaksian Pilu ART Lula Lahfah: Sempat Mendengar Suara Rintihan Jam 2 Dini Hari
-
Kematian Lula Lahfah Didalami Polisi, Reza Arap Diperiksa Polres Jakarta Selatan Sore Ini
-
Keluar dari Zona Nyaman, Prilly Latuconsina Ingin Kerja Jadi Sales
-
Ressa Rizky Ngaku Iri Lihat Perjuangan Denada untuk Aisha: Aku Cuma Ingin Cium Kaki Ibu...
-
Bela Sejawat Spesialis Jantung, Dokter Tirta Emosi Skakmat Netizen Soal Mitos GERD dan Lula Lahfah
-
Roasting Ayah Sendiri, Nicholas Sean Anak Ahok Viral Jualan 'Broken Home Cookies'
-
Misteri Kematian Lula Lahfah: Rintihan Tengah Malam dan 2 Fakta Lainnya
-
LMKN Dilaporkan ke KPK, Piyu Padi: Bukti Keresahan Musisi Sudah Memuncak
-
Gaya Mewah Hilang? Sandra Dewi Tampil Sederhana Usai Harvey Moeis Dihukum 20 Tahun
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen