Suara.com - Di tengah hebohnya war tiket konser band rock My Chemical Romance (MCR), Iga Massardi gitaris band Barasuara justru menyindir Jokowi lewat komentarnya di akun thread penyiar radio, Adit Insomnia.
Berawal dari Adit Insomnia berandai-andai ingin menggali terowongan bawah tanah agar tembus ke backstage My Chemical Romance (MCR) yang akan tampil di panggung Hammersonic 2026 pada hari kedua, yakni pada 3 Mei 2026.
Adit Insomnia bertanya-tanya dirinya masih memiliki cukup banyak waktu untuk menggali terowongan bawah tanah tersebut atau tidak.
"Kalau dari sekarang gali terowongan bawah tanah ke backstage MCR Jakarta, keburu gak ya? ujar Adit Insomnia pada akun Thread-nya, Rabu 9 Juli 2025.
Cuitan Adit Insomnia itu lantas mendapat respons dari gitaris Barasuara, Iga Massardi yang justru menyindir Jokowi karena pernah viral masuk gorong-gorong dan berakhir menjadi Presiden RI ke-7.
"Terakhir ada yang keluar dari gorong-gorong jadi Presiden," ujat Iga Massardi.
Iga Massardi lantas mengunggah komentarnya di akun Thread Adit Insomnia itu pada Instagramnya tanpa caption apapun.
Adit Insomnia lantas meminta Iga Massardi untuk menyebut orang yang dimaksudnya melalui kolom komentar Instagram.
"Tag orangnya gan," ujar Adit Insomnia.
Baca Juga: Di Balik Kontroversi Video Gibah Maia Estianty, Sifat Asli Ahmad Dhani Dibongkar Sahabat Karib
Sejumlah warganet lantas meninggalkan komentar dalam bentuk gift wajah Jokowi hingga menandai akun Instagram Joko Anwar karena sama-sama memiliki nama awalan "Joko".
"Semua ini salah j," kata @softand**.
"@jokoanwar yang ini bukan gan?" kata @tar.ava**.
"Salah Joko bang," kata @tyoh**.
"Nih si Joko @jonjackjoks," kata @white**.
Namun, ada pula yang berani langsung menandai akun Instagram Jokowi dan anak-anaknya.
Berita Terkait
-
Tak Pernah Absen, Iga Massardi Kenang Momen Barasuara Cuma Ditonton Panitia The Sounds Project
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
My Chemical Romance Jadi Headliner Hammersonic 2026, Debut Perdana di Indonesia Sejak Reuni
-
Konser My Chemical Romance Digelar Tahun Depan, Tiket Dijual Mulai 9 Juli 2025
-
Mantan Drummer Ditemukan Meninggal, My Chemical Romance: Selamat Tinggal Bob Bryar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z