Suara.com - Baru-baru ini, Ahmad Dhani memberikan tanggapan terhadap tudingan warganet yang menyebut bahwa dirinya belum bisa sepenuhnya melupakan mantan istrinya, Maia Estianty.
Bukan tanpa sebab, tudingan tersebut muncul setelah Ahmad Dhani mengunggah konten di kanal YouTube miliknya berjudul "Kompilasi Gibah dan Fitnah Maia Estianty" pekan lalu.
Adapun dalam video itu, Dhani menampilkan potongan pernyataan Maia Estianty, yang membuat publik berspekulasi bahwa ia belum sepenuhnya move on meskipun kini telah menikah dengan Mulan Jameela.
"Ya saya nggak apa-apa dituduh seperti itu (belum move on dari Maia)," ujar Ahmad Dhani.
Lebih lanjut, Ahmad Dhani pun meminta publik untuk melakukan cross check agar dapat melihat fakta yang sebenarnya.
"Coba dicek di Youtube-nya, yang belum berdamai itu siapa, yang masih membahas masa lalu itu siapa? Kok tiba-tiba nuduh saya ngomongin masa lalu," dia menambahkan.
Pentolan Dewa 19 tersebut pun menjelaskan bahwa video yang diunggahnya merupakan respon terhadap pernyataan Maia.
Ia menegaskan bahwa konten tersebut tidak akan pernah ada jika Maia tidak mengeluarkan pernyataan tersebut.
"Kalau nggak ada omongan Maia yang membahas masa lalu yang saya capture, konten kumpulan gibah dan fitnah itu nggak mungkin ada," ujarnya.
Baca Juga: Ahmad Dhani Geram: Pendidikan Tinggi Lita Gading Tak Sejalan dengan Hati Nurani!
Menurut Dhani, pernyataan Maia telah memicu terciptanya konten yang kini menjadi sorotan.
Hal ini menunjukkan bahwa setiap tindakan atau ucapan bisa mempengaruhi apa yang terjadi selanjutnya.
Dhani pun menegaskan bahwa selama Maia tidak memberikan bantahan terhadap konten yang dimaksud, ia beranggapan bahwa apa yang diunggah di saluran YouTube-nya adalah fakta.
"Kita lihat nanti, kita lihat apakah Maia akan membantah atau tidak. Kalau tidak ada bantahan, berarti konten saya itu benar dan merupakan fitnah. Saya sudah melempar bola, ini fitnah nih. Kalau tidak ada balasan, ya berarti memang fitnah," sambungnya.
Di akhir kata, Ahmad Dhani menegaskan bahwa konten yang ada di channel YouTube-nya bukanlah hasil dari rasa dendam terhadap mantan istrinya. Dia melakukan hal tersebut sebagai bentuk pembuktian kepada publik mengenai situasi yang sebenarnya.
Berita Terkait
-
Dilaporkan Ahmad Dhani, Lita Gading Cuek Buat Konten Bareng El Rumi dan Dul Jaelani
-
SA Tutup Komentar IG usai Ahmad Dhani Lapor KPAI, Netizen Malah Nantangin di Postingan El Rumi
-
Anak Jadi Korban Bully Sampai Ngadu ke KPAI, Ahmad Dhani Bakal Larang Putrinya Main Medsos?
-
Sosok Lita Gading Beri Respons Santai Usai Dilaporkan Ahmad Dhani, Pamer Konten Bareng El dan Dul
-
Beda Jauh dengan Ahmad Dhani, Daniel Mananta Bongkar Sifat Asli Irwan Mussry
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH