Suara.com - Ahmad Dhani tak hanya membahas konten yang berkaitan soal Maia Estianty, tetapi juga membahas soal kesuksesannya dalam podcast Denny Sumargo.
Pada podcast Denny Sumargo tersebut, Ahmad Dhani mengatakan ada satu kesuksesan dalam hidupnya yang bisa membuat banyak orang iri, yakni memiliki anak-anak yang ganteng dan cantik.
"Ada satu lagi kesuksesan bisa bikin orang lain iri. Anakku ganteng-ganteng dan cantik," ujar Ahmad Dhani dalam podcast Denny Sumargo, Kamis 10 Juli 2025.
Denny Sumargo pun mengaku ketampanan wajah anak-anak Ahmad Dhani, tetapi menurutnya itu juga berkat istrinya, baik Maia Estianty maupun Mulan Jameela.
Pendiri Dewa 19 itu pun mengakui mantan istri maupun istrinya, Maia Estianty dan Mulan Jameela memang memiliki paras yang cantik.
Menurutnya, hampir tak pernah ada seseorang yang menikah 2 kali mendapatkan istri dengan paras sama cantiknya.
"Iya lagi, tapi kan ibunya," ujar Denny Sumargo.
"Iya istri pertama kan cantik, Maia Estianty. Istri kedua juga cantik. Jarang lho orang punya begitu," kata Ahmad Dhani.
Ahmad Dhani mengatakan biasanya orang menikah 2 kali, ada salah satu istrinya yang tidak cantik.
Baca Juga: Ahmad Dhani Tuding Maia Estianty dan Acara TV Kongkalikong soal Konten Loncat Pagar
Bahkan, bisa jadi orang menikah kedua kalinya dengan perempuan cantik karena dirinya sudah kaya raya.
Menurut Ahmad Dhani, perjalanan hidupnya yang sudah menikah 2 kali dengan permepuan yang sama cantiknya adalah sebuah kesukses.
Sayangnya, Denny Sumargo membantah pendapat Ahmad Dhani yang dinilai subyektif dalam memandang kesuksesannya.
"Ada yang istri pertamanya jelek tapi kaya, istri keduanya baru cantik setelah kaya. Gak ada orang yang istri pertamanya cantik, istri keduanya cantik. Itu sukses lho," ujar Ahmad Dhani.
"Iya itu subjektif," kata Denny Sumargo.
Namun, Ahmad Dhani merasa padangannya soal kesuksesan tidak subjektif karena anak-anaknya sudah terbukti tampan dan Denny Sumargo pun memujinya.
Berita Terkait
-
Seret Irwan Musrry, Ahmad Dhani Ultimatum Maia Estianty: Setop Bicara Masa Lalu!
-
Ahmad Dhani Simpan Aib Maia Estianty Bertahun-tahun, Diam-diam Al, El, Dul Dengar Sendiri
-
Verrell Bramasta dan Uya Kuya Turun Tangan Bantu Ahmad Dhani Buru Pembully Putrinya
-
Melly Goeslaw Saksi Kunci, Beredar Bukti Mulan Jameela Akui Nikah Siri dengan Ahmad Dhani 2006
-
Makna Terselubung di Balik Pujian Ahmad Dhani untuk Irwan Mussry: Sindir Keras Maia Estianty
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
Terkini
-
Terjawab Sudah, Ini Alasan Amanda Manopo dan Kenny Austin Rahasiakan Hubungan Asmara
-
Kenapa Amanda Manopo dan Kenny Austin Buru-Buru Nikah? Ini Alasannya
-
Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
-
Titik Lemahnya Disentil Evan Sanders, Amanda Manopo Nyaris Menangis di Resepsi
-
Demi Lahiran Normal, Nita Vior dan Suami Rela Tak Pilih Tanggal Cantik Kelahiran Anak Pertama
-
Baru Sehari Menikah, Amanda Manopo Langsung 'Todong' Bos RCTI Soal Jam Kerja Kenny Austin
-
PSI Rombak Susunan Pengurus, Komika Mongol Stres Dapat Posisi Strategis di DPP
-
Reaksi Kocak Amanda Manopo Ditanya Malam Pertama Usai Menikah: Kita Coba Hari Ini
-
Amanda Manopo Cuma Undang 50 Orang di Pernikahan, Kehadiran Fajar Sadboy Bikin Kaget Netizen
-
Ammar Zoni dan Komplotannya Edarkan Narkoba di Rutan, Aplikasi Zangi Terancam Diblokir