Drakor yang juga menggaet banyak aktor ternama Korea, seperti Ryu Seung Ryong, Han Hyo Joo, Jo In Sung, Cha Tae Hyun, Ryoo Seung Bum, dan lainnya ini akan berlanjut ke Season 2.
Strong Girl Namsoon merupakan spin-off dari drama Strong Woman Do Bong Soon yang populer. Keduanya berkisah tentang wanita yang terlahir dengan kemampuan super.
Drama ini menggaet Lee Yoo Mi, sepupu Do Bong Soon bernama Gang Nam Soon yang memiliki kekuatan luar biasa. Ibunya yakni Hwang Geum Joo (Kim Jung Eun) dan neneknya, Gil Joong Gan (Kim Hae Sook) juga punya kemampuan super.
Mereka bertiga membantu Detektif Kang Hee Sik (Ong Seong Wu) untuk memberantas kasus narkoba di wilayah Gangnam. Di drama ini, kamu juga bisa melihat akting keren Byeon Woo Seok sebagai penjahat bernama Ryu Shi Oh.
Strong Girl Namsoon sudah tayang di JTBC dan Netflix pada 7 Oktober sampai 26 November 2023. Kamu juga bisa nonton drama Strong Woman Do Bong Soon yang ngehits tahun 2017 di Netflix.
4. Twelve
Bersiaplah menyaksikan drama superhero baru berjudul Twelve pada 23 Agustus 2025 mendatang di KBS2 dan Disney+.
Serial berjumlah 8 episode ini banjir bintang, termasuk Ma Dong Seok, Park Hyung Sik, Seo In Guk, Sung Dong Il, Lee Joo Bin, Go Kyu Pil, dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Fakta dan Sinopsis S Line, Drama Korea Bertabur Bintang yang Raih Penghargaan di Canneseries
Twelve berkisah tentang 12 malaikat yang hidup di dunia manusia dan berusaha melindungi Korea dari roh jahat.
Ma Dong Seok akan menjadi Tae San, pemimpin 12 malaikat yang melambangkan seekor harimau.
Park Hyung Sik akan memerankan Ogui yang melambangkan burung gagak, Seo In Guk sebagai Won Seung yang melambangkan monyet, serta masih banyak lagi pemeran lainnya.
5. Cashero
Netflix juga punya drama korea superhero baru berjudul Cashero yang siap tayang pada kuartal keempat 2025 nanti.
Drakor superhero ini dibintangi Lee Junho sebagai Kang Sang Woong, pegawai pemerintah biasa yang punya kekuatan supernatural bergantung pada jumlah uang tunai yang dimilikinya.
Tag
Berita Terkait
-
Artis Korea Kang Seo Ha Meninggal Dunia Usai Berjuang Lawan Kanker
-
Raup Untung Triliunan Rupiah di Pekan Pertama, Superman Jadi Pahlawan Hollywood?
-
4 Fakta Menarik Live Action Solo Leveling, Byeon Woo Seok jadi Sung Jin Woo
-
Deretan Fakta Menarik Film Superman, Tonggak Penting Semesta Baru DC Universe
-
Sempat Diragukan, Kritikus Balik Memuji Superman Versi James Gunn
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri