Suara.com - Dj Bravy diduga menyindir DJ Panda dan Nathalie Holscher di tengah-tengah aksinya menghibur para pengunjung kelab malam baru-baru ini.
Momen tersebut diunggahnya melalui akun Instagramnya. Mulanya, kekasih Erika Carlina itu terlihat menyapa para pengunjung laki-laki di kelab malam tersebut.
Kemudian ia bertanya apakah ada pengunjung di kelab malam itu yang pernah menghamili perempuan tapi tidak mau bertanggung jawab
“Brotherhood apa kabar? mau tanya sesuatu boleh? buat cowok-cowok doang ya. Di sini siapa cowok-cowok yang pernah ngehamilin cewek terus enggak tanggung jawab,” kata DJ Bravy yang disambut dengan sorakan dari pengunjung kelab malam tersebut.
Tidak berhenti di situ, DJ Bravy lalu gantian menyinggung perempuan yang meledek saat perempuan lainnya sedang mendapat musibah.
“Dan buat cewek-cewek di sini siapa yang pernah ngelihat cewek lagi dapat musibah diledekin, ada? tanya DJ Bravy lagi.
Banyak yang menilai kalimat tersebut merupakan bentuk sindiran terhadap Nathalie Holscher yang sempat membuat konten parodi soal kehamilan Erika Carlina.
Sindiran DJ Bravy itu langsung mendapatkan berbagai respons dari warganet.
Baca Juga: Ucapan DJ Panda Soal Istri Bekas Laki-Laki Lain Disorot Usai Pengakuan Kehamilan Erika Carlina
“Banjarmasin sepakat udah boikot yang bersangkutan agar tidak bisa main di kelab manapun yang ada di wilayah Banjarmasin,” tulis akun @Ilrdy***
“Respect bro, be a gentle man,” komen akun @agun***
“Kasih paham broo,” kata akun @rams***
Sebelumnya DJ Bravy juga tampak pasang badan untuk membela sang kekasih yang kini tengah mengandung.
Melalui siaran langsungnya, ia menjelaskan bahwa kehadiran Erika di podcast Deddy Corbuzier bukanlah untuk mencari pembenaran atas kehamilan di luar nikah yang dialaminya.
“Erika datang ke podcast Deddy Corbuzier bukan untuk menormalisasi atau bukan untuk kalian menerima atas kehamilan luar nikahnya, NO,” kata Dj Bravy.
Berita Terkait
-
Young Lex Ngamuk Mau Ludahi Wajah Pria yang Hamili Hingga Ancam Erika Carlina
-
Fadi Iskandar Ikut Pasang Badan Buat Erika Carlina yang Diteror Usai Beberkan Kehamilan
-
Terungkap Cara Erika Carlina Tutupi Kehamilannya Selama 8 Bulan
-
Ini yang Bikin Erika Carlina Akhirnya Blak-blakan Soal Kehamilannya: Aku Sudah Hancur
-
Irene Agustine Tak Terima Anaknya Dikira Satu Ayah dengan Calon Bayi Erika Carlina
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Rekam Jejak Pernikahan Gubernur Aceh Muzakir Manaf, Viral Isu Punya Istri Kelima
-
Tembus 850 Ribu dalam 5 Hari, Film Alas Roban Siap Capai 1 Juta Penonton
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan