Suara.com - DJ Panda akhirnya memecah kebisuan terkait kabar yang menyeret namanya dalam kehamilan selebgram Erika Carlina.
Melalui sebuah video klarifikasi yang diunggah di akun Instagram pribadinya, Senin, 21 Juli 2025, ia membeberkan secara rinci kronologi hubungannya, dari awal perkenalan di dunia maya hingga momen pengakuan kehamilan.
DJ Panda memutuskan untuk buka suara karena namanya telah disebut secara gamblang di ruang publik.
Ia merasa perlu meluruskan beberapa hal dari sudut pandangnya.
"Sebagai laki-laki, saya sudah bertanggung jawab. Maka setidaknya izinkanlah saya untuk menceritakan kronologi dan meluruskan beberapa hal," ujar DJ Panda mengawali videonya.
Ya, ia tak membantah sebagai ayah biologis dari anak yang dikandung Erika saat ini. Ia mengaku sebagai pria Ia mengaku awal perkenalannya dengan Erika Carlina terjadi melalui platform TikTok.
Interaksi tersebut kemudian berlanjut ke pesan pribadi atau DM (Direct Message) sebelum akhirnya sempat hilang kontak.
"Awal mulanya ketika saya itu kenal Erika adalah melalui live TikTok. Kemudian kita lanjut DM-DM-an," jelasnya.
Hubungan mereka kembali terjalin pada bulan November 2024, yang berujung pada sebuah pertemuan.
Baca Juga: 3 Film dengan Latar Pabrik, Ada yang Dibintangi Erika Carlina dan Dipromosikan Saat Hamil
DJ Panda menceritakan momen pertemuan mereka di sebuah tempat biliar yang dilanjutkan dengan "maraton" minum-minum di tiga tempat berbeda hingga larut malam.
"Di karaokean kami minum-minum. Pada saat itu sebenarnya saya sudah merasa mabuk," akunya.
Karena kondisi mabuk berat, ia akhirnya diajak untuk beristirahat di kediaman Erika.
"Dibilang, 'Jangan pulang, kan mabuk. Di sini aja'," beber DJ Panda.
Tak cuma sekali, DJ Panda mengaku sempat disusul Erika ke Batam saat dirinya tampil di sana.
Lagi-lagi, keduanya menghabiskan waktu bersama dalam keadaan mabuk selepas DJ Panda selesai tampil.
Berita Terkait
-
Luluh Demi Masa Depan Anak, Alasan Utama Erika Carlina Maafkan DJ Panda
-
Dibocorkan Pengacara, DJ Panda Ciptakan Lagu Khusus untuk Erika Carlina Demi Dapatkan Maaf
-
Luluh Demi Masa Depan Buah Hati, Alasan Utama Erika Carlina Maafkan DJ Panda
-
Sepakat Damai, Erika Carlina Cabut Laporan Terhadap DJ Panda Usai Mediasi
-
Drama Berakhir di Polda: Erika Carlina Resmi Cabut Laporan terhadap DJ Panda
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? Diklaim Drama Religi yang Tak Lebay
-
5 Fakta Menarik Drakor No Tail to Tell yang Dibintangi Kim Hye Yoon
-
Bikin Panik, Pevita Pearce Salah Sangka Bunyi Token Listrik Dikira Bom
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Pacaran Beneran, Jerome Kurnia Ngaku Baru Ciuman dengan Nadya Arina demi Film Penerbangan Terakhir
-
Keluarga Umay Shahab Kuasai Sinemaku Pictures, Alasan Prilly Latuconsina Pamit?
-
The Equalizer 2: Ketika Masa Lalu Menjemput di Tengah Badai Mematikan, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis dan Fakta Menarik In Your Radiant Season, Kisah Cinta Lee Sung Kyung dan Chae Jong Hyeop
-
Profil Aditya Triantoro, Kreator Nussa Rara Pecat Mantan Istri dan Terseret Skandal Pribadi
-
Dapat 2 Standing Ovation, Penampilan Dandy Panjawi di Indonesian Idol Dipuji Mirip Once