Dia membenarkan kondisi sulit yang dialami keluarganya, terutama saat sang ibu mulai menunjukkan tanda-tanda gangguan jiwa.
Bahkan Krisjiana menyaksikan langsung bagaimana ibunya mengalami delusi dan perilaku ekstrem.
"Waktu aku ulang tahun ke-11, mama dr Reza ngasih aku hadiah, seberapa besar umur aku saat itu. Sampai umur 16 tahun dia masih ngasih," ujarnya.
"Padahal waktu itu dia udah agak gila, parah, udah telanjang ke luar. Separah itu," ujar Krisjiana dengan suara lirih.
Krisjiana juga mengenang masa-masa sulit saat dia dan Reza tinggal bersama setelah ibu mereka mengalami kebangkrutan dan perceraian.
Ayah dua anak itu mengaku tak pernah menanyakan kondisi sang kakak secara langsung karena merasa bukan kapasitasnya untuk ikut campur dalam luka lama yang begitu dalam.
"Aku tuh meski adiknya dr Reza, kita dari kecil bareng-bareng, aku selalu segan, dengan apa yang teteh aku derita saat itu. Aku nggak bisa tanya. Karena aku ngerasa itu bukan kapasitas aku," ungkapnya.
Menurut Krisjiana, Reza selama ini dikenal sebagai pribadi yang tegar. Meski hidup tanpa orang tua di masa kecil, mereka bertahan hidup bersama dan membangun hidup dari nol di Jakarta.
Bahkan ketika orang-orang menyangka Reza berasal dari keluarga kaya, kenyataannya jauh berbeda.
Baca Juga: Curahan Hati Dokter Reza Gladys Usai Huru-hara Skincare Ilegal
Klaim sebagai anak orang kaya hanya digunakan Reza sebagai tameng agar luka masa lalunya tak diketahui publik.
Pengungkapan dr Reza Gladys dipicu ketika ada orang yang menggiring opini negatif tentang keluarganya dan produknya di media sosial, melibatkan Nikita Mirzani.
Menurut Reza, Nikita secara konsisten menjelek-jelekkan dirinya melalui live streaming setiap hari.
Nikita juga menyebut dr. Reza sebagai "dokter penipu, dokter abal-abal, dan dokter mafia skincare."
Perundungan ini sontak berdampak buruk pada mental Reza dan dia juga harus melakukan PHK terhadap 400 karyawannya karena bisnisnya terganggu.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Polisi Tanggapi Kericuhan Nikita Mirzani Usai Sidang Lawan Reza Gladys: Kami Sudah Upayakan Tertib
-
Reza Gladys Klaim Kliniknya Sudah Lama Setop Pakai Produk Impor yang Kini Dilarang BPOM
-
Viral Isu Skincare Reza Gladys Ilegal, Ini Cara Mengajukan Izin BPOM untuk Kosmetika
-
Apa Saja Brand Kecantikan Milik Reza Gladys? Kini Heboh Produk Skincare Ilegal
-
Skincare Reza Gladys Ilegal? Ini 5 Paket Glafidsya yang Laris Manis
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau