Suara.com - Komika sekaligus presenter Pandji Pragiwaksono kembali mencuri perhatian publik lewat unggahan terbarunya di media sosial.
Pada Minggu, 17 Agustus 2025, Pandji membagikan sebuah postingan di akun Instagram pribadinya.
Unggahan itu bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80.
Dalam postingan tersebut, Pandji menuliskan pesan yang sarat makna tentang Tanah Air.
Ia menyebut bahwa Indonesia bukan negara yang sempurna, namun tetap layak untuk diperjuangkan.
"Tak sempurna, tapi layak diperjuangkan: Indonesia," tulis Pandji di unggahannya.
Selain itu, pria kelahiran 18 Juni 1979 ini juga menyebut Indonesia sebagai tempat berlindung di masa tua.
"Tempat berlindung di hari tua. Sampai akhir menutup mata," tulis Pandji lagi.
Unggahan tersebut mendapatkan banyak perhatian warganet yang ikut merayakan Hari Kemerdekaan.
Baca Juga: Sambut HUT RI ke-80, Raffi Ahmad Ikut Ziarah Tengah Malam Bersama Presiden Prabowo
Pandji sendiri dikenal sebagai salah satu publik figur yang kerap menyuarakan pandangannya mengenai isu sosial dan kebangsaan.
Dengan pesan yang ia sampaikan kali ini, Pandji menegaskan kecintaannya pada Indonesia meski menyadari berbagai kekurangan yang ada.
Berita Terkait
-
Marcell Siahaan 'Juara 1 Karaoke' di Malam 17-an, Warga Satu Komplek Heboh
-
Potret Patrick Kluivert Pakai Dasi Merah, Pastoor Baju Batik di HUT RI ke-80
-
Kevin Diks Berpeluang Debut Resmi di HUT ke-80 RI Bersama Borussia Monchengladbach
-
Insiden Bendera Terbalik saat Upacara HUT RI ke-80, Paskibraka Menangis Histeris
-
Lagu Lancang Kuning asal Riau Mengalun Indah di Istana Merdeka
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik