Suara.com - Kabar kurang mengenakkan datang dari Ruben Onsu. Ia terpaksa absen dari program acara Brownis setelah kondisi kesehatannya mendadak drop.
Kabar ini terungkap saat Ruben Onsu melakukan panggilan video dengan Ayu Ting Ting dan Wendi Cagur dalam siaran langsung program Brownis pada Kamis, 21 Agustus 2025.
Dalam panggilan tersebut, Ruben Onsu menjelaskan kronologi bagaimana dirinya bisa jatuh sakit. Semuanya berawal setelah ia menyelesaikan pekerjaan di program lain.
"Gua tadi muntah. Tiba-tiba kan gua tadi abis selesai Ambyar kan?" kata Ruben Onsu memulai ceritanya.
Ayah tiga anak ini menuturkan bahwa rasa tidak enak badan itu muncul secara tiba-tiba saat ia sedang menunggu di dalam mobil. Ia mengaku merasakan mual yang tak tertahankan.
"Terus gua nunggu di mobil, kok gua kayak ngerasa mual ya," ungkapnya.
Setelah merasakan mual, kondisi Ruben Onsu semakin memburuk. Ia akhirnya muntah dan seketika tubuhnya terasa lemas disertai pusing hebat hingga membuatnya tak berdaya.
"Terus abis muntah pala gue pusing, terus lemas gitu kan," jelasnya.
Melihat kondisi tersebut, Ruben Onsu pun memutuskan untuk tidak melanjutkan aktivitasnya. Mantan suami Sarwendah itu langsung menuju rumah sakit untuk mendapatkan penanganan medis.
Baca Juga: Ogah Bocorkan 'Senjata Pamungkas', Ruben Onsu Siapkan Kejutan Buat Jebloskan Tukang Fitnah Anaknya
Mendengar keluhan sahabatnya, Ayu Ting Ting mencoba menebak-nebak penyebab kondisi Ruben Onsu. Pedangdut asal Depok itu menduga, sahabatnta hanya mengalami masuk angin biasa karena kelelahan.
"Enterwind kali, Enterwind masuk angin!" celetuk Ayu Ting Ting mencoba mencairkan suasana.
Meski sempat diwarnai canda tawa khas para pembawa acara Brownis, raut kekhawatiran tetap tak bisa disembunyikan dari wajah Ayu Ting Ting dan Wendi Cagur yang berharap kondisi sahabatnya segera membaik.
Berita Terkait
-
Ruben Onsu Ngamuk Dibilang Kayak Cewek! Balik Skakmat Hater dengan Cara Elegan
-
Netizen Sebut Daun Telinga Mpok Alpa Layu Sebelum Wafat, Benarkah Jadi Tanda-Tanda Kematian?
-
Momen Terakhir Mpok Alpa, Warganet Salfok Daun Telinga Sang Komedian Sudah Layu
-
Sebelum Meninggal, Mpok Alpa Sangat Ingin Ketemu Artis Ini Tapi Tidak Kesampaian
-
Wendy Cagur Tak Tahu Mpok Alpa Idap Kanker Sebelum Meninggal: Dia Gak Mau Nyusahin Orang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings