- Rumah Uya Kuya dijarah massa pada Sabtu, 30 Agustus 2025.
- Keluarga tidak sempat menyelamatkan barang dan dokumen berharga.
- Penjarahan dipicu kemarahan massa pada anggota DPR RI.
Suara.com - Rumah Uya Kuya dijarah massa pada Sabtu, 30 Agustus 2025.
Presenter 49 tahun itu mengaku hanya sempat menyelamatkan sedikit barang berharga.
Saat ditemui di Mapolres Jakarta Timur pada Rabu, 3 September 2025, Uya menuturkan bahwa penyerangan berlangsung mendadak.
"Nggak sempat evakuasi apa-apa," ujarnya.
Astrid, sang istri, menambahkan bahwa mereka meninggalkan rumah dengan kondisi terburu-buru.
"Cuma bisa bawa empat baju doang," katanya.
Selain pakaian, Uya menyebut banyak dokumen berharga yang ikut raib imbas penjarahan.
"Surat-surat segala macam, akte nikah segala macam, ya udah nggak kebawa," tuturnya.
Uya menegaskan keluarganya benar-benar tidak sempat menyelamatkan apa pun.
Baca Juga: Denise Chariesta Bela Uya Kuya yang Rumahnya Dijarah, Netizen Curiga Ada Udang di Balik Batu?
"Kalau dibilang kami ninggalin rumah, emang ninggalin rumah dalam keadaan bingung, karena kami nggak nyangka juga orang bakal masuk," pungkas Uya.
Sebagaimana diketahui, Uya Kuya termasuk jajaran anggota DPR RI yang jadi sasaran penjarahan massa yang marah dengan aksi berjoget di Gedung Parlemen.
Aksi Uya dikaitkan dengan rencana pemberian tunjangan rumah senilai Rp50 juta per bulan untuk anggota DPR RI, yang kini akhirnya dibatalkan.
Selain Uya, masih ada kediaman artis lain seperti Eko Patrio dan Nafa Urbach yang ikut dijarah.
Berita Terkait
-
Astrid Kuya Berharap Kucing-kucingnya Bisa Kembali: Harta Benda Kami Ikhlaskan
-
Ikhlas Harta Benda Dijarah Massa, Astrid Uya Kuya: Saya Berdoa, Semoga Kucing Dikembalikan
-
Eko Patrio, Uya Kuya, Nafa Urbach, dan Ahmad Sahroni Tertulis Mantan Anggota DPR di Google
-
Bikin Geram! Pelaku Pencurian Kucing Uya Kuya Malah Minta Uang Tebusan
-
Setelah Sahroni, Netizen Kini Edit Uya Kuya Jadi Karakter Roblox
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Film Titip Bunda di Surga-Mu Segera Tayang di Bioskop, Angkat Luka Komunikasi Orang Tua dan Anak
-
8 Drama Park Shin Hye di Netflix, Terbaru Undercover Miss Hong
-
7 Drama Go Yoon Jung Wajib Masuk Watchlist, Terbaru Bareng Kim Seon Ho
-
Sinopsis The Bluff: Priyanka Chopra Tampil Badass sebagai Ratu Bajak Laut
-
Sinopsis The RIP, Reuni Matt Damon dan Ben Affleck yang Penuh Ketegangan
-
Review Film Alas Roban: Punya Semua Modal, Tapi Kehilangan Arah Cerita
-
Promo Buy 1 Get 1 Tiket Film Esok Tanpa Ibu di m.tix, Simak Cara Belinya
-
Beri Restu, Gitaris Letto Tegaskan Jabatan Noe Bukan Politik Utang Budi
-
Hampir Jadi Menantu Roy Marten, Kiky Saputri Pernah 'Match' dengan Gibran Marten di Aplikasi Kencan
-
Ricky Harun Digosipkan Karaoke Bareng LC, Begini Komentar Sang Ibunda