Suara.com - Pemain Squid Game 3 memang keren semua aktingnya. Makanya tidak heran kalau mereka bisa menjadi pemeran utama di proyek akting masing-masing.
Termasuk Yim Si Wan yang film thriller terbarunya yakni Mantis akan tayang perdana pada hari ini, Jumat, 26 September 2025 di Netflix.
Selain Yim Si Wan, Lee Byung Hun juga punya film thriller baru berjudul No Other Choice yang akan rilis di bioskop Indonesia.
So, apa saja ya rekomendasi film thriller terbaru pemain Squid Game 3 yang sayang dilewatkan?
Simak langsung sinopsis film, poster, dan fakta menarik lainnya melansir dari Soompi, Instagram resmi Netflix, dan CGV. Penggemar thriller, ayo merapat!
1. No Other Choice
Pemeran Front Man di Squid Game 3 yakni Lee Byung Hun siap menyapa penonton lewat film thriller baru berjudul No Other Choice.
Film karya sutradara Park Chan Wook ini baru saja menyabet penghargaan International People's Choice Award di Toronto International Film Festival (TIFF) yang ke-50.
No Other Choice tayang di bioskop Korea Selatan pada 24 September 2025 dan akan rilis di bioskop Indonesia mulai 1 Okober 2025 mendatang.
Baca Juga: Rio Dewanto Deg-degan Main di Film Keadilan: The Verdict
Lee Byung Hun akan berperan sebagai Man Soo, pria yang sudah bekerja di perusahaan kertas selama 25 tahun sampai kemudian tiba-tiba di-PHK.
Dia berjuang keras untuk mencari pekerjaan baru demi melindungi sang istri yakni Mi Ri (Son Ye Jin), dua anaknya, dan rumahnya.
2. Mantis
Aktor tampan Yim Si Wan yang memerankan Lee Myung Gi atau peserta nomor 333 di Squid Game 3 juga punya film action thriller baru yang wajib ditonton.
Inilah dia Mantis, film spin-off Kill Boksoon yang akan rilis di Netflix pada hari ini, Jumat, 26 September 2025.
Tidak hanya Yim Si Wan, film Mantis juga menggaet aktris Korea berbakat Park Gyu Young sebagai pemeran utama.
Berita Terkait
-
Tayang 6 November di Bioskop! Intip Teaser Trailer Resmi Film Horor Kuncen
-
Meriam Bellina Puas Perankan Ibu di Film Tukar Takdir: Bisa Lihat Nicholas Saputra Mandi!
-
Tak Cuma Horor, Ini 9 Film Adaptasi Stephen King dengan Rating Tertinggi Sepanjang Masa!
-
Sinopsis Alice in Borderland Musim Ketiga, Arisu Kembali ke Permainan Brutal Demi Selamatkan Usagi
-
5 Fakta Crime Scene Zero Netflix, Reality Show Misteri Korea yang Bikin Penasaran
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Maia Estianty Dulu Sering Tampung Baju Bekas Kris Dayanti
-
Seruan Keras Nabilah Eks JKT48 Usai Lihat Pengungsi Palestina: Ini Genosida!
-
Beredar Video Jule Minta Rujuk dan Janji Gak Selingkuh, Asli?
-
5 Film Indonesia Original Netflix 2025, Terbaru Lupa Daratan
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan