Suara.com - Oktober 2025 akan menjadi momen spesial bagi pecinta film horor Indonesia karena sederet judul baru siap menghantui layar bioskop Tanah Air.
Industri film nasional tampak kian produktif dengan menghadirkan berbagai kisah seram yang menawarkan tema beragam.
Deretan film ini dijadwalkan tayang berurutan sepanjang Oktober sehingga penonton bisa menikmati pengalaman berbeda setiap minggunya.
Berikut tujuh film horor Indonesia yang siap tayang Oktober 2025 dan bisa masuk daftar tontonanmu.
1. Rest Area – 2 Oktober 2025
Dibintangi Chicco Kurniawan hingga Lutesha, Rest Area mengisahkan lima orang crazy rich yang terjebak di rest area terpencil pada perjalanan malam.
Apa yang seharusnya hanya tempat singgah berubah menjadi mimpi buruk ketika mereka diteror Hantu Kresek, roh gentayangan dengan wajah tertutup plastik hitam.
Teror ini memaksa mereka menghadapi rahasia kelam masa lalu yang perlahan terkuak satu per satu.
Cerita semakin menegangkan saat dendam yang datang dari dalam tanah tidak memberi ruang untuk selamat.
2. Di Balik Pintu Kematian – 9 Oktober 2025
Film ini bercerita tentang Rahmat (Gibran Marten) dan Anisa (Sarah Felicia), pasangan miskin desa yang nekat merampok bank.
Baca Juga: Syuting Adegan Dikafani di Film Rest Area Bikin Ajil Ditto Takut Setengah Mati
Awalnya mereka berhasil dan hidup bahagia setelah menikah, hingga rumah baru mereka membawa bencana.
Rumah tersebut ternyata milik Pak Gawat (Ari Tulang), sosok misterius penjaga gerbang kematian sekaligus pemelihara setan.
Teror pun datang tanpa ampun, menjadikan rumah impian berubah menjadi neraka.
3. Jembatan Shiratal Mustaqim – 9 Oktober 2025
Mengangkat kisah pasca tsunami dan isu penggelapan dana bantuan, film ini dibintangi Raihan Khan dan Imelda Therinne.
Arya, tokoh utama, kerap diteror penglihatan jembatan paling menakutkan di akhirat yaitu Shiratal Mustaqim.
Ia dan ibunya berusaha menyelidiki kaitan antara jembatan tersebut dengan kasus penggelapan dana.
Berita Terkait
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
-
Ngeri Tapi Nagih! Ini Lho Alasan Psikologis Kenapa Kita Doyan Banget Nonton Film Horor
-
Terjebak di Warung Pocong, Shareefa Daanish dan Arla Ailani Ungkap Rahasia Sukses Tanpa Tumbal
-
Pesugihan Sate Gagak, Horor Komedi di Luar Nalar yang Bikin Penasaran
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an