Suara.com - Gen Halilintar baru-baru ini merayakan ulang tahun sang kepala keluarga, Halilintar Anofial Asmid, yang menginjak usia ke-57 tahun.
Di antara tamu undangan yang hadir dalam momen perayaan tersebut adalah Tasyi Athasyia bersama suaminya, Syech Zaki Alatas.
Momen tersebut menjadi kesempatan berharga bagi Tasyi dan suami untuk temu kangen dan menjalin silaturahmi dengan keluarga besar Gen Halilintar.
Saudara kembar Tasya Farasya itu terlihat menikmati setiap sajian makanan yang disuguhkan sambil berbincang akrab dengan para tamu.
Ia juga melayani dengan ramah setiap permintaan foto dari orang-orang yang hadir.
Terekam juga momen saat ia bertemu dengan Aaliyah Massaid dan berbincang hangat dengan istri Thariq Halilintar itu.
Namun di tengah kemeriahan itu, ada kejadian tak terduga yang nyaris luput dari perhatian.
Fateh Halilintar tiba-tiba menghampiri Tasyi dan memberitahu bahwa tas Hermes miliknya terbakar akibat lilin yang menyala di meja tamu.
Mendengar hal itu Tasyi langsung menghampiri meja tempat ia menaruh tas mewahnya tersebut.
Baca Juga: Di Tengah Isu Keretakan Rumah Tangga, Tasya Farasya Temukan 'Healing Therapy' di Lapangan Padel
Betapa terkejutnya ia ketika mendapati tas Hermes Birkin miliknya terbakar. Meski tak parah, namun bagian ujungnya tampak gosong.
“Ya Allah,” teriak anggota Gen Halilintar kompak saat melihat tas mewah milik Tasyi itu terbakar.
Fateh yang pertama kali memberitahu Tasyi mengaku ikut merasa syok.
Kejadian tak terduga itu membuat Tasyi hanya bisa pasrah, namun ia berterima kasih kepada Fateh yang memberitahunya lebih awal.
“Aku merasa ada utang budi sama Fateh, karena kalau enggak, Birkin aku bolong,” kata Tasyi.
Tasyi pun tertawa dan mengatakan bahwa hal itu terjadi karena ia asyik ngobrol dengan Fatimah.
Berita Terkait
-
Proses Cerai, Tasya Farasya Bangga Pamer Ketampanan Suami: Mantan Gue NIh Bos!
-
Ibu Ahmad Assegaf Diduga Sering Bandingkan Tasya Farasya dengan Wanita Lain
-
Bak Cinta Buta, Ahmad Assegaf Dicurigai Biasa Utang Tasya Farasya Sejak Pacaran
-
Tasyi Athasyia Pakai Baju Kuning di Hari Sidang Cerai Tasya Farasya, Mendukung Diam-Diam?
-
Tasyi Athasyia Muncul di Hari Sidang Cerai Tasya Farasya usai Ngilang dari Medsos, Kebetulan?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta