Suara.com - Adhisty Zara kini hadir di layar kaca dengan membintangi sinetron berjudul Beri Cinta Waktu.
Selama ini, lulusan JKT48 tersebut lebih dikenal sebagai pemain film sejak debutnya sebagai Disa dalam film Dilan 1990 (2018).
Film Keluarga Cemara (2018) dan Dua Garis Biru (2019) membuat nama Adhisty Zara semakin bersinar sebagai bintang film.
Sebenarnya Adhisty Zara pernah bermain beberapa miniseri televisi, mulai I Hear(t) You tahun 2020 hingga Just Wanna Say I Love You pada 2024.
Beri Cinta Waktu menjadi sinetron pertama Adhisty Zara sekaligus ia yang jadi pemeran utamanya.
Ketahui lebih banyak tentang proyek terbaru Adhisty Zara melalui sinopsis Beri Cinta Waktu berikut ini.
1. Sinopsis Sinetron Beri Cinta Waktu
Sinetron Beri Cinta Waktu berkisah tentang kehidupan Adila Syafitri yang diperankan Adhisty Zara.
Kehidupan Adila berubah setelah Kamal Samudra sang adik meninggal dunia dalam kecelakaan. Kamal diperankan Abirama Putra.
Baca Juga: Sinopsis Tumbal Darah: Terjebak di Klinik Bersalin Pemuja Iblis, Nyawa Jadi Taruhannya
Kecelakaan tersebut rupanya melibatkan Trian, diperankan Yesaya Abraham, yang merupakan teman sekelas Adila. Trian selama ini menyukai Adila, tetapi selalu ditolak.
Perasaan kehilangan dan bersalah terus menggelayuti hati Adila, belum lagi luka batin serta beban keluarga yang membelitnya.
Bagaimana kehidupan Adila selanjutnya? Ketahui dengan menyaksikan sinetron Beri Cinta Waktu yang tayang setiap hari di SCTV pukul 18.20 WIB.
Selain nama-nama yang telah disebutkan, Rayn Wijaya pun membintangi sinetron Beri Cinta Waktu.
Pemeran sinetron Beri Cinta Waktu yang lain di antaranya Rayna Snova, Jordy Riz, Mona Ratuliu, Rommy Sulastyo, Lily Zalea, Evan Marvino, dan masih banyak lagi.
2. Fakta Sinetron Beri Cinta Waktu
Berita Terkait
-
Fear the Night: Ketika Pesta Lajang Berubah Jadi Pertarungan Hidup Mati, Malam Ini di Trans TV
-
5 Alasan Harus Tonton Film Whats Up with Secretary Kim, Adaptasi Drakor Populer
-
Sinopsis Our Golden Days: Jung Il Woo Terlibat Cinta Segitiga, Segera di Netflix
-
Good Fortune Banjir Pujian, Bukti Kemenangan Sutradara Aziz Ansari Lewati Rintangan Produksi Film
-
Totalitas Fedi Nuril di Film Pangku, Bawa Pulang Truk Pengangkut Ikan ke Rumah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Pernah Bertemu Roby Tremonti, Selebgram ini Syok Usai Baca Buku Aurelie Moeremans: Orangnya Baik
-
Film Titip Bunda di Surga-Mu Segera Tayang di Bioskop, Angkat Luka Komunikasi Orang Tua dan Anak
-
8 Drama Park Shin Hye di Netflix, Terbaru Undercover Miss Hong
-
7 Drama Go Yoon Jung Wajib Masuk Watchlist, Terbaru Bareng Kim Seon Ho
-
Sinopsis The Bluff: Priyanka Chopra Tampil Badass sebagai Ratu Bajak Laut
-
Sinopsis The RIP, Reuni Matt Damon dan Ben Affleck yang Penuh Ketegangan
-
Review Film Alas Roban: Punya Semua Modal, Tapi Kehilangan Arah Cerita
-
Promo Buy 1 Get 1 Tiket Film Esok Tanpa Ibu di m.tix, Simak Cara Belinya
-
Beri Restu, Gitaris Letto Tegaskan Jabatan Noe Bukan Politik Utang Budi
-
Hampir Jadi Menantu Roy Marten, Kiky Saputri Pernah 'Match' dengan Gibran Marten di Aplikasi Kencan