Suara.com - Isu perselingkuhan selebgram Jule atau Julia Prastini masih terus jadi perbincangan hangat netizen.
Apalagi sosok selebgram selama ini dinilai sudah memiliki kehidupan yang sempurna karena memiliki suami baik dan tampan seperti Na Daehoon.
Ditambah Na Daehoon adalah cowok asal Korea Selatan yang dianggap idaman.
Kisah cinta Jule dan Na Daehoon seperti drama korea yang happy ending awalnya, meski kini malah diterpa isu miring.
Mendadak isu Jule selingkuh beredar di media sosial dengan muncul banyak bukti yang entah siapa penyebar pertamanya.
Sekarang dugaan siapa yang menyebar isu perselingkuhan itu terungkap.
Sebuah akun Instagram yang kemudian komentarnya di unggah ulang akun racunby.adeeva, menceritakan jika Jule sudah lama selingkuh dengan Safrie Ramadhan.
Jule saat dengan Na Daehoon selalu pakai hijab, namun di belakang disebut kerap menyopot hijabnya saat menemui selingkuhannya itu.
Jule disebut sering bolak-balik Yogyakarta untuk menonton Safrie tanding tinju.
Baca Juga: Cancel Culture Dimulai? 4 Brand Ini Memutus Kontrak Jule Imbas Isu Selingkuhi Na Daehoon
Namun tak semua orang mengenal Jule apalagi saat melepas hijab.
"Ada yang ketemu di Jogja berdua, mungkin orang-orang yang nggak ngeuh nggak pada kenal disangkanya chindo-chindo biasa soalnya beberapa kali kedapatan jalan nggak hijaban jadi pasti manglingi," beber akun itu.
Beberapa potret Jule lepas hijab juga terlihat dalam postingan tersebut.
Akun itu kemudian menyebut jika teman-teman Safrie mengetahui hubungan gelap itu.
Teman-teman Safrie ini yang memang berencana membongkar perselingkuhan.
Berita Terkait
-
Usai Diterpa Rentetan Kontroversi, Jule Ungkap Ingin Jadi Diri Sendiri?
-
Jule Akhirnya Muncul Usai Cerai dan Gosip Selingkuh: Izinkan Aku Menjadi Diri Sendiri
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan