-
Thania gambar keluarga di piring, tulis "Bunda" dan "Daddy Gio".
-
Sarwendah menangis terharu hingga menyingkir sejenak dari sorotan kamera.
-
Netizen sebut Thania rindu akan figur keluarga yang utuh.
Suara.com - Kebersamaan Giorgio Antonio alias Gio dengan Sarwendah dan anak bungsunya, Thania kembali menjadi sorotan di media sosial.
Kali ini yang menjadi sorotan momen Gio dan Sarwendah ketika dihampiri Thania di kala jualan live TikTok.
Saat itu, Thania yang melihat 2 piring putih di hadapannya asyik menggambarnya menggunakan spidol warna merah.
Pada piring pertama, anak Ruben Onsu ini menuliskan kata-kata yang mengutarakan rasa cintanya pada Sarwendah dan Gio.
"I love you Bunda and Uncle Gio," tulis Nia di piring putih yang digambarnya dilansir dari unggahan TikTok @cancermoon_09, Selasa 4 November 2025.
Gio melihat tulisan anak Sarwendah itu pun merasa terharu dan langsung berterima kasih telah dicintai.
"Kamu baik banget sih kamu, makasih sayang," ujar Gio pada Thania.
Tak hanya itu, Gio juga langsung meminta pekerjanya untuk tak membersihkan piring tersebut karena dirinya ingin memajangnya.
"Bilang, ini jangan dibilas ya. Bilang ini simpan aja," ujar Gio pada Sarwendah agar memberi tahu pekerjanya.
Baca Juga: Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
Pada piring kedua, Thania pun menggambarkan sebuah keluarga yang terdiri dari 3 orang.
Di mana seorang anak kecil yang berada di tengah-tengah diberi nama dirinya sendiri, Nia.
Kemudian, dua orang di samping kanan kiri gambarnya tersebut diberi nama "Bunda" sebagai panggilan Sarwendah dan "Daddy" panggilan Nia untuk Gio.
Bahkan, Nia juga mempertegas bahwa gambar di dalam piring itu adalah keluarganya.
"Family...Bunda, Nia, Daddy Gio," tulis Nia pada gambarnya di piring.
Gambar kedua Nia Ini lantas membuat Sarwendah dan Gio semakin terharu sampai tak bisa berkata-kata.
Berita Terkait
-
Adu Kekayaan Ruben Onsu Vs Giorgio Antonio Pacar Baru Sarwendah, Punya Banyak Bisnis
-
Sarwendah Muak Diinjak-injak, Giliran Ruben Onsu Sindir Orang yang Mudah Tersinggung
-
Ruben Onsu Tegur Fans Mantan Istri, Sarwendah Ngaku Muak dan Capek Diganggu
-
Kini Tegur Fans Sarwendah, Dulu Ruben Onsu Ngaku Tak Cemburu Kalau Orang Lain Dekati Anaknya
-
Ruben Onsu Tegur Fansnya dan Giorgio Antonio, Sarwendah Curhat Sudah Muak dan Merasa Diinjak-injak
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero