Suara.com - Nathalie Holscher baru-baru ini mengaku bahwa ia mendapatkan saweran bernilai fantastis saat menjadi DJ.
Mantan istri komedian Sule itu mampu meraup ratusan juta rupiah hanya dalam satu malam saat ia mendapatkan undangan ke kota Manado.
“Di Manado, itu kan satu bulan itu dua kali, yang pertama itu ke Tatelu, itu viral. Itu (dapat saweran) Rp300 juta,” kata Nathalie Hoscher di podcast Comic 8 Revolution pada Selasa (18/11/2025).
Selain itu, Nathalie juga sempat hadir di kota lainnya saat masih berada di Manado.
“Nah yang satu lagi ini di Ratatotok, itu di Manado juga,” ujarnya.
Menariknya, dari kedua undangan yang dihadiri Nathalie itu, keduanya bukan diadakan di sebuah kelab malam, melainkan untuk acara keluarga.
“Yang di Tatelu itu acara keluarga, kalau di Manado emang kayak gitu rata-rata. Padahal acara ulang tahun sama perayaan tunangan,” terangnya.
Setelah mendapatkan saweran Rp300 juta dari kota sebelumnya, di kota kedua Nathalie mendapatkan saweran yang lebih besar.
Baca Juga: Diledek Saat Pertama Ngonten YouTube, Sule Skakmat Andre Taulany: Sekarang Dia Serakah!
Tak tanggung-tanggung, ia mendapat sebesar Rp500 juta.
“Yang paling gong itu yang Ratatotok ini Rp500 juta,” katanya.
Saweran yang didapatkannya itu menurut Nathalie merupakan rezeki untuk sang anak yang dititipkan kepadanya.
“Tapi aku mikir sih di situ, oh mungkin rezeki anak juga,” ujar DJ berusia 33 tahun itu.
Berhasil mendapatkan rezeki yang banyak dari DJ, tak sedikit nada sumbang yang diterima janda satu anak itu.
“Walaupun banyak yang pro kontra, mereka pada bilang sawer itu enggak halal,” tuturnya.
Berita Terkait
-
Bantah Isu Pindah Agama, Nathalie Holscher Ngaku Kangen Pakai Hijab
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Deretan Judul Proyek Stranger Things Cinematic Universe, Ini Faktanya
-
Akhirnya Comeback, Fiersa Besari Bawa Lagu Baru hingga Sindir Pemerintah
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Sakit Asma
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab