Suara.com - Di tengah kebahagiaan Alyssa Daguise mengumumkan hamil anak pertamanya dengan Al Ghazali, reaksi dari orang-orang terdekatnya menjadi sorotan.
Paling menjadi omongan adalah reaksi ibu Al Ghazali, Maia Estianty saat diberi tahu soal kehamilan Alyssa.
Dalam video yang diunggah di channel YouTube Alyssa dan Al pada 22 November, Maia tampak kaget mengetahui akan punya cucu.
Namun sayang gesturnya yang tak langsung memeluk Alyssa dan malah sibuk dengan kameranya menuai hujatan netizen.
Banyak yang kecewa dengan reaksi Maia seperti itu karena dinilai tak bahagia.
Citra Maia sebagai menantu idaman seolah langsung runtuh hanya karena reaksinya saat itu.
"Kok bunda maya reaksinya malah ke kamera?" komentar netizen.
"Bunda maia bukannya ngasih congrats atau peluk malah langsung ke kamera. Padahal momen ini sweet sekali loh," komentar netizen lain.
"Kurang suka sama responnya bunda maya, kayak lebih pentingin ngevlog, padahal momen penting banget," celetuk lainnya.
Baca Juga: Beda Reaksi Ibu dan Mertua saat Alyssa Daguise Hamil, Ada yang Cuek?
Beda dengan Maia, reaksi Mulan Jameela justru disanjung karena begitu girang saat tahu Alyssa hamil.
Meski dalam video yang dibagikan, Mulan sebenarnya sudah tahu sehingga bukan reaksi pertama kalinya tahu, namun dia begitu bahagia.
Mulan bahkan tak sabar ingin mengelus perut Alyssa saat itu.
Pelantun Makhluk Tuhan Paling Sexy ini juga memeluk Alyssa untuk memberikan selamat.
Kali ini pun banyak netizen yang membandingkan sikap Mulan lebih baik dari Maia.
Berita Terkait
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
Mulan Jameela Bangga, Tiara Savitri Lolos S2 di New York University SPS
-
Tiara Savitri Anak Mulan Jameela Diterima S2 di New York University SPS, Lulusan Apa Sebelumnya?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV