Suara.com - Aktris Olla Ramlan lagi dimabuk asmara dengan pacar barunya, Tristan Molina, pria yang usianya jauh lebih muda darinya.
Kebersamaan mereka di media sosial kerap menjadi sorotan publik, termasuk saat mereka liburan bareng.
Setelah sebelumnya Olla Ramlan dan Tristan Molina menikmati liburan di Gili Meno, kini keduanya tertangkap kamera sedang jalan-jalan di Kuala Lumpur.
Lewat video viral di TikTok yang diunggah oleh akun @aluna.calista09, Olla dan Tristan tampak bergandengan tangan saat memasuki pusat perbelanjaan di Kuala Lumpur, Malaysia.
Mantan istri Aufar Hutapea itu terlihat menawan dalam balutan dress tanpa lengan nuansa hitam.
Sementara itu, Tristan Molina bergaya kasual dengan celana hitam dan kaus putih.
Namun, netizen banyak yang salah fokus dengan cara jalan Olla Ramlan di video itu. Netizen menyebut Olla Ramlan berjalan mengangkang.
"Ngangkang, kah?" celetuk warganet.
Baca Juga: Olla Ramlan Ngaku Belum Cinta dengan Pacar Berondongnya: Jalanin Aja Dulu
"Kenapa mata fokus ke jalannya yaa... hadeeh," kata lainnya.
"Jalannya kenapa begitu?" timpal netizen kepo.
"Nahan sakit itu," duga warganet lain.
Gunjingan netizen terkait cara jalannya ini sampai juga ke telinga Olla Ramlan.
Wanita berusia 45 tahun ini mengunggah ulang video viral yang dibagikan rekannya di Instagram Story.
Olla Ramlan seolah membenarkan postingan tersebut kalau cara jalannya seperti itu karena tumitnya lecet.
Berita Terkait
-
Olla Ramlan Hadapi Kritik Pedas Netizen, Pembelaan sang Putra Bikin Terharu
-
Dibela Anak saat Dihujat Pacari Berondong, Olla Ramlan Terharu
-
Olla Ramlan Jalan Bareng Pacar Brondong, Gaya Berjalan Jadi Perbincangan!
-
6 Potret Ganteng Tristan Molina yang Digosipkan Dekat dengan Olla Ramlan
-
Penampilan Olla Ramlan Bernyanyi di Panggung Dinilai Warganet Berlebihan?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah