Selama ini, Lula memang dikenal sangat suportif terhadap karier Reza sehingga tak jarang ia sering menemani sang kekasih saat melakukan siaran live.
4. Momen Romantis
Salah satu puncak kemesraan mereka terjadi pada November 2025 silam.
Dalam sebuah momen makan malam romantis yang privat, Reza Arap memberikan sebuah cincin kepada Lula.
Momen tersebut sempat memicu spekulasi di kalangan netizen bahwa hubungan mereka akan segera berlanjut ke jenjang yang lebih serius.
5. Mesra Meski Terpaut Usia 12 Tahun
Setelah sempat malu-malu dan membuat penggemar penasaran, pasangan ini akhirnya memutuskan untuk go public.
Perbedaan usia yang mencapai 12 tahun tidak menjadi penghalang bagi mereka untuk tampil mesra.
Kedewasaan Reza dan sifat Lula yang ceria menciptakan chemistry unik yang membuat mereka sering terlihat hadir bersama di berbagai acara publik.
Baca Juga: Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
6. Serasi Bersama
Awalnya, baik Reza maupun Lula cukup tertutup mengenai status hubungan mereka.
Namun, seiring berjalannya waktu, mereka mulai sering mengunggah potret akrab di media sosial masing-masing.
Hubungan pasangan kekasih ini pun mendapat banyak dukungan dari sahabat dan juga para penggemar.
Bahkan penggemar menyebut jika Reza Arap selalu tampak cute saat bersama Lula Lahfah.
7. Berjalan Singkat
Berita Terkait
-
Lula Lahfah Sempat Curhat Soal Kesehatan ke Keanu Agl Sebelum Meninggal
-
Bukan Overdosis, Riwayat Medis Lula Lahfah Diungkap Polisi dan Keluarga
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya