Suara.com - Kram perut memang kerap dialami oleh beberapa wanita saat menjelang dan di hari-hari pertama periode menstruasi.
Hal ini terjadi akibat aktivitas yang melelahkan atau pikiran sedang tidak rileks. Rasa nyeri pada perut saat haid sudah tentu bisa mengganggu aktivitas seharian.
Bahkan, tak sedikit yang mengalami sakit tak tertahankan hingga nyaris jatuh pingsan. Rasa nyeri dan kram saat haid memang bisa diatasi dengan mengonsumsi obat atau minuman khusus pereda nyeri haid.
Kendati demikian, ketimbang minum obat atau minuman yang mengandung bahan kimia, ada cara mudah untuk meredakan gangguan nyeri saat menstruasi. Bagaimana caranya? Berikut ulasannya seperti dilansir Boldsky.
Kompres perut dengan botol air hangat
Meletakkan botol yang berisi air hangat bisa membantu mengendurkan otot rahim yang kram. Tempelkan di bagian oerut bawah sambil sedikit ditekan. Cara tersebut bisa meredakan kram perut yang menyakitkan sehingga terasa lebih relaks dan nyaman.
Pijat
Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan pijatan. Pijat yang dilakukan selama 14 menit, terutama di bagian perut, punggung, dan bagian lainnya bisa mengurangi kram perut hingga 90 persen.
Hindari konsumsi makanan berikut
Baca Juga: Ikhsan Rumbay Melaju ke Semifinal Junior Grand Prix Gold 2018
Hindari beberapa makanan yang vusa menyebabkan retensi air atau perut kembung. Misalnya, minuman yang mengandung soda dan kafein, makanan berlemak, makanan dengan garam berlebihan, serta alkohol. Bila beberapa jenis makanan dan minuman tersebut masih dikonsumsi, bisa mengakibatkan kram perut semakin menyakitkan.
Olahraga
Aktivitas fisik bisa meminimalisir terjadinya nyeri kram saat haid. Lakukan olahraga secara rutin, termasuk sebelum periode menstruasi dimulai. Misalnya, melakukan yoga atau cukup dengan berjalan kaki.
Minum jamu
Jamu mengandung senyawa anti peradangan yang bisa meredakan nyeri saat haid. Beberapa herbal mengandung senyawa antispasmodic yang menghindari kejang pada otot sehingga meningkatkan siklus normal kontraksi otot uterus. Selain jamu, Anda bisa mengonsumsi wedang jahe, teh chamomile, dan air rebusan biji adas saat menstruasi.
Orgasme
Berita Terkait
-
Boleh Cuti Haid, Asal Ada Bukti: Kenapa Hak Perempuan Harus Diverifikasi?
-
Nggak Perlu Obat! 6 Pose Yoga Ini Bikin Nyeri Haid Hilang dan Perut Gak Kram
-
Tips Edukasi Kesehatan Reproduksi dan Menstruasi untuk Remaja Sehat dan Percaya Diri
-
Apa Itu Surat Izin Menstruasi yang Sedang Viral? Begini Pesan dan Tujuannya
-
Viral 'Surat Izin Menstruasi', Begini Aturan Cuti Haid bagi Pekerja Perempuan di Indonesia
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Satu-satunya dari Indonesia, Dokter Ini Kupas Potensi DNA Salmon Rejuran S di Forum Dunia
-
Penyakit Jantung Masih Pembunuh Utama, tapi Banyak Kasus Kini Bisa Ditangani Tanpa Operasi Besar
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional
-
3 Skincare Pria Lokal Terbaik 2025: LEOLEO, LUCKYMEN dan ELVICTO Andalan Pria Modern
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!