Suara.com - Ayah artis Jessica Iskanda, Hardi Iskandar, baru saja menjalani operasi setelah didiagnosis menderita batu ginjal. Namun, setelah menjalani operasi, kata Jessica, dokter tidak menemukan batu ginjal. Kok bisa?
Presenter yang akrab disapa Jedar ini mengaku bingung dan hanya bisa pasrah.
Ia menyampaikan kesedihannya akan kondisi sang ayah di Instagram pada Sabtu (23/3/2019) kemarin. Ia menuliskan bahwa ayahnya baru saja menjalani dua kali operasi yang sama-sama gagal.
Menurut keterangan Jessica Iskandar, beberapa hari yang lalu ayahnya didiagnosis batu ginjal dan memiliki bakteri dalam darah. Setelah beberapa hari di rumah sakit, ayah Jessica Iskandar menjalani perawatan yang mengharuskan alat vitalnya dimasuki perangkat medis.
''Beberapa hari lalu dirumah sakit dikatakan ada batu ginjal ditubuh papa dan ada bakteri di dalam darahnya, harusnya pagi ini kita berangkat ke Penang, tapi dokter ga rekomen untuk travel,'' tulis Jessica Iskandar.
''Akhirnya keluarga memutuskan operasi pagi ini di sini, dimasukin alat dari kemaluanya 6x gagal semua karena katanya ada usus yang bengkok.''
Karena gagal, akhirnya dokter memutuskan untuk melakukan pembedahan. Namun, hasil operasi ternyata tak sesuai dengan pernyataan dokter di awal. Tak ada batu dalam ginjal ayah Jessica Iskandar.
''Kata dokter ada cara lain dengan dibedah untuk keluarkan batunya, sorenya dilakukan bedah di perutnya, setelah di buka perut dan ginjalnya tenyata kata dokter ga ada batu itu di ginjal,'' jelas ibu satu anak itu.
Jessica Iskandar dibuat bingung oleh hal tersebut. Ia tampaknya tak tahu lagi harus berbuat apa demi mengembalikan kondisi kesehatan ayahnya.
Baca Juga: Kangen, Putra Jessica Iskandar Kirim Surat Romantis untuk Richard Kyle
''Aku jadi bingung, jadi maksudnya apa (emoji menangis) kasihan papa uda menggigil lemas banget. Sudah 12 hari di rawat, sekarang masuk ICU,'' ungkapnya.
Jessica Iskandar pun memohon doa dari seluruh penggemarnya agar kondisi sang ayah segera pulih. (Himedik.com/Eleonora Padmasta)
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Bangga dengan Hasil Rapor El Barack: You Are My Einstein!
-
Resmi Jadi WNI, Vincent Verhaag: Dari Dulu Juga Ngaku Orang Indonesia
-
Jessica Iskandar Bahagia Vincent Verhaag Jadi WNI, Anak-anak Lebih Terjamin
-
Vincent Verhaag Bongkar Proses Jadi WNI, Ternyata Tak Sulit
-
Rela Lepas Paspor Belanda yang Dianggap 'Sakti', Alasan Vincent Verhaag Pilih Jadi WNI Bikin Terharu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Data BPJS Ungkap Kasus DBD 4 Kali Lebih Tinggi dari Laporan Kemenkes, Ada Apa?
-
Camping Lebih dari Sekadar Liburan, Tapi Cara Ampuh Bentuk Karakter Anak
-
Satu-satunya dari Indonesia, Dokter Ini Kupas Potensi DNA Salmon Rejuran S di Forum Dunia
-
Penyakit Jantung Masih Pembunuh Utama, tapi Banyak Kasus Kini Bisa Ditangani Tanpa Operasi Besar
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional
-
3 Skincare Pria Lokal Terbaik 2025: LEOLEO, LUCKYMEN dan ELVICTO Andalan Pria Modern
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa