Suara.com - Setiap negara umumnya memiliki standar wanita atau pria seksi. Misalnya seperti kulit putih langsat, tubuh ramping, rambut panjang atau ciri-ciri bentuk tubuh lainnya.
Melansir Shape, pria dari lima negara yang berbeda ini menunjukkan seperti apa standar seksi untuk wanita di negara mereka.
1. Jepang: Lucu dan mungil, seperti Carrie Ann Inaba
"Pria Jepang dikenal menyukai seseorang yang Anda anggap lucu, bukan seksi. Mereka menginginkan wanita mungil yang ramping dan berdada rata."
"Tidak sulit untuk menemukan, karena Jepang memiliki salah satu tingkat obesitas terendah di dunia. dunia jadi kelebihan berat badan tidak umum dan dianggap tidak sehat," jelas Yuzuru, pria berusia 31 tahun.
2. Kolombia, seperti Ana Sofia Henao
"Di Bogota, laki-laki lebih suka perempuan berpenampilan klasik dengan tubuh kurus. Tetapi jika Anda pergi ke pantai, lelaki menyukai perempuan yang sangat bugar dan memiliki payudara palsu besar."
"Ini adalah hal umum bagi perempuan untuk menjalani operasi plastik pada usia 15 atau 16. Wanita ingin itu karena itulah yang diinginkan pria," terang Pedro, 26 tahun.
3. Yordania: seperti Chaterine Zeta-Jones
Baca Juga: Ingin Seksi, Wanita Ini 10 Kali Filler Bibir dan Habiskan Biaya Fantastis
"Di Timur Tengah, tubuh wanita hanya untuk suaminya. Pria biasanya menyukai wanita berukuran lebih besar. Seseorang dengan wajah penuh, atau apa yang kita sebut bulat seperti bulan."
"Jika Anda kurus, itu berarti Anda tidak sehat dan kami tidak menghargai seorang wanita yang melakukan diet ekstrem," ujar Basam (34).
4. Barbados: seperti Rihanna, kencang dan ramping
"Banyak wanita di Karibia dianggap seksi jika mereka berbentuk seperti 'botol cola'."
"Kami menyukai perut rata dan tubuh kurus, tetapi kami menyukai pinggul lebar dan lekukan yang pasti di belakang. Ini bukan hanya tentang bentuk tubuh. Tetapi bagaimana Anda bergerak terutama ketika menari," kata Lan (23).
5. Spanyol: Kurus, seperti Penelope Cruz
Berita Terkait
-
Tol Semarang-Demak Seksi I Terus Dikebut, Ditargetkan Beroperasi 2027
-
Pesta DJ Seksi di Riau saat Sumut Banjir Bandang, Netizen Geram: Di Mana Hati Nurani?
-
7 Mobil Mungil Bekas Cocok untuk Satset di Perkotaan: Harga Ramah UMR
-
Terpopuler: Daihatsu Bikin Mobil 2-Tak? Kena Cuci Steam Bisa Mogok
-
5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar