Suara.com - Zodiak Kesehatan 16 April 2020: Sagitarius Jangan Kucek Mata Saat Gatal!
Memikirkan orang lain memang perbuatan yang baik. Tapi, tetap saja, jangan lupakan kesejahteraan diri sendiri terlebih dahulu. Jika kamu lupa memikirkan tubuhmu, ini bisa berdampak buruk pada kesehatanmu.
Untuk itu, cobalah mulai melakukan sesuatu untuk diri sendiri, dimulai dari yang sederhana. Seperti istirahat yang cukup, minum air putih hingga olahraga.
Ingin tahu saran lain menurut zodiak kesehatan hari ini, Kamis 16 April 2020? Berikut daftarnya seperti yang dilansir Horoscope.
Aries
Kamu mungkin berpikir untuk sejenak beristirahat dari kebiasaan olahragamu hari ini. Jika itu yang akan kamu lakukan, sebaiknya pikirkan lagi. Tentu saja, hari istirahat sangat penting, tetapi tanyakan pada diri sendiri, karena mungkin saja kamu sedang bosan dengan olahraga yang biasa kamu lakukan dan menginginkan sesuatu yang baru. Jadi, daripada bolos olahraga, sebaiknya pikirkan aktivitas baru yang menyenangkan.
Taurus
Penyelarasan planet hari ini membuatmu lebih fokus dan ingin menghabiskan diri dengan keluarga. Kamu juga lebih memahami dirimu secara emosional dan bagaimana hubunganmu dengan diri sendiri. Gunakan energi ini untuk menyelesaikan masalah yang belum terselesaikan. Lakukan juga kebiasaan sehat seperti makan sayuran berdaun hijau.
Gemini
Baca Juga: Zodiak Kesehatan 15 April 2020: Gemini & Leo Atasi Stres dengan Hidup Sehat
Tanyakan pada diri sendiri apa yang kamu butuhkan agar kamu merasa nyaman dengan tubuhmu. Cara kita memperlakukan tubuh bisa sangat berdampak pada kesehatan. Tak ada salahnya menciptakan realitas emosional yang kita inginkan.
Selanjutnya: Cancer, Leo, Virgo
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa
-
Tak Melambat di Usia Lanjut, Rahasia The Siu Siu yang Tetap Aktif dan Bergerak