Suara.com - Mendengarkan musik bukan hanya sebuah hobi. Musik menurut pakar, juga bisa memberikan manfaat psikologis.
Musik yang menyenangkan misalnya, bisa menjadi salah satu cara seseorang untuk mendapatkan ketenangan. Tak hanya itu, musik yang menyenangkan tentu akan membawa seseorang untuk enerjik dan juga semangat menjalani harinya.
Melansir dari Psychology Today, dikatakan bahwa musik merupakan cara untuk mengatur suasana hati dan juga emosi. Bahkan, mendengarkan musik juga bisa mengurangi keadaan emosional yang tidak diinginkan, seperti stres dan juga kelelahan.
Di samping itu, ada lima bukti bahwa musik bisa meningkatkan mood. Berikut ulasannya!
Musik sebagai alat penyembuhan
Musik telah terbukti efektif untuk menyembuhkan serta mengurangi dari cemas dan kekhawatiran. Tak hanya itu, musik juga dapat menghilangkan rasa sakit secara klinis.
Mengenai gagasan musik sebagai terapeutik telah ada selama ribuan tahun. Hal ini terjadi lewat sejarah yang cukup terkenal, yakni Raja Spanyol Philipp V (1683-1746), di mana musik memberikan dampak positif pada kesehatan mental. Tentunya, musik yang didengarkan adalah opera Merope yang dinyanyikan oleh Carlo Broschi Farinelli (1705-1782).
Membantu memperkuat ikatan sosial
Musik pada dasarnya bersifat sosial, sehingga ini membantu memelihara dan memperkuat ikatan sosial. Salah satunya bisa membuat seseorang bersama kelompoknya ikut menari.
Baca Juga: Tak Cuma Baik Untuk Kesehatan Mental, Ini 6 Manfaat Mendengarkan Musik
Sinkronisasi gerakan satu ketukan dengan individu lain, memiliki efek sosial lain, seperti meningkatkan kepercayaan sekaligus ikatan emosional antar anggota masyarakat.
Dapat menjadi cara untuk memahami perasaan
Bukti yang satu ini terjadi jika seseorang mendengarkan musik yang sedih. Di mana musik sedih memiliki beberapa efek yang cukup bermanfaat. Antara lain katarsis emosional, respons emosional empati, memahami perasaan sendiri, dan juga gangguan.
Saat merasa sedih, musik yang sedih menjadi koherensi sama apa yang dialami oleh seseorang. Seperti lagu galau misalnya, ini akan memberikan efek seseorang terkait ingatan memori di masa lalu.
Dapat meningkatkan fokus
Musik yang enak didengar dapat meningkatkan emosi serta fokus saat menjalani aktivitas. Mulai dari olahraga kebugaran, meditasi, menulis, dan juga bekerja. Bahkan, menurut penelitian yang dilakukan pada tahun 2017, musik yang enak dapat memberikan efek kebahagiaan, sehingga ini bisa mengurangi dari pikiran yang negatif.
Berita Terkait
-
6 Alternatif Spotify untuk Dengarkan Musik Gratis, Cek di Sini!
-
Mendengarkan Musik Percepat Penyembuhan Pasca Operasi, Fakta atau Mitos?
-
Mengenal YtMp3.vin, Solusi Konversi YouTube ke MP3 yang Praktis
-
Sering Dengarkan Musik Keras dan Lihat Ponsel Sebelum Tidur? Awas Fungsi Telinga dan Mata Bisa Terganggu
-
5 Cara Mengurangi Stres Hanya dengan Mendengarkan Musik, Ini Triknya!
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Mudah dan Ampuh, 8 Cara Mengobati Sariawan yang Bisa Dicoba
-
5 Inovasi Gym Modern: Tak Lagi Hanya Soal Bentuk Tubuh dan Otot, Tapi Juga Mental!
-
Dua Pelari Muda dari Komunitas Sukses Naik Podium di Jakarta Running Festival 2025
-
Seberapa Kuat Daya Tahan Tubuh Manusia? Ini Kata Studi Terbaru
-
Langkah Kecil, Dampak Besar: Edukasi SADARI Agar Perempuan Lebih Sadar Deteksi Dini Kanker Payudara
-
Ginjal Rusak Tanpa Gejala? Inovasi Baru Ini Bantu Deteksi Dini dengan Akurat!
-
Apotek Bisa Jadi Garda Depan Edukasi dan Deteksi Dini Stunting, Begini Perannya
-
Tak Sekadar Air Putih, Ini Alasan Artesian Water Jadi Tren Kesehatan Baru
-
Vitamin C dan Kolagen: Duo Ampuh untuk Kulit Elastis dan Imunitas Optimal
-
Smart Hospital, Indonesia Mulai Produksi Tempat Tidur Rumah Sakit yang Bisa 'Baca' Kondisi Pasien