Suara.com - Anda tidak harus menjalani tes kesehatan mahal untuk mengetahui kondisi kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan.
Terkadang, hanya melihat warna kulit, kondisi rambut dan kuku bisa mengungkapkan sejumlah masalah kesehatan pada tubuh Anda.
Bercak putih, semburat kemerahan, atau riak di kuku bisa memberikan gambaran mengenai kondisi kesehatan paru-paru, jantung dan organ tubuh lainnya.
Metode ini bisa membantu mendeteksi gangguan parah dan mengambil tindakan pengobatan yang lebih cepat jika ada masalah kesehatan yang terdeteksi.
Berikut ini dilansir dari Times of India, beberapa masalah kesehatan yang dapat diungkapkan oleh kuku Anda.
1. Kuku pucat atau kuning
Setiap perubahan warna kuku bisa menjadi tanda masalah kesehatan yang serius. Karena, kuku mencerminkan masalah kesehatan pada hati, ginjal atau jantung.
Kuku yang menjadi pucat dan kuning ini bisa menjadi tanda anemia, masalah hati, jantung atau kekurangan gizi. Selain itu, orang yang menderita bronkitis kronis, tiroid, penyakit paru-paru, diabetes atau psoriasis juga bisa mengalami perubahan warna kuku.
2. Kuku bergelombang
Baca Juga: Kemarahan Bisa Berdampak secara Fisik dan Mental, Ini Tanda-tandanya!
Garis vertikal atau horizontal pada kuku bisa menggambakan tentang kondisi kesehatan ginjal dan tulang Anda.
Permukaan kuku yang bergelombang atau berlubang bisa menjadi tanda psoriasis atau sendi. Garis vertikal yang disertai dengan perubahan warna kuku juga bisa menjadi tanda anemia.
3. Kuku rapuh
Kuku yang kering atau rapuh cukup sering dan mudah patah. Jenis kuku ini dapat menunjukkan penyakit tiroid yang ada dan tidak diobati.
Kuku pecah-pecah atau terbelah dengan rona bertambah juga bisa disebabkan oleh infeksi jamur. Dalam beberapa kasus, kuku mulai patah karena terlalu banyak terpapar kelembaban atau bahan kimia seperti deterjen, cat kuku, dan penghapus cat kuku.
4. Bintik putih
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar