Suara.com - Masing-masing orang memiliki kesenangan bisa berbeda. Tapi, pastikan aktivitas itu tidak membawamu pada kerugian. Pilihlah yang sehat dan baik bagi tubuh, maka kamu akan merasakam manfaatnya.
Untuk bisa mendapatkan lesenangan yang sesungguhnya, simaklah zodiak kesehatan hari ini seperti yang dilansir Horoscope.
Aries
Kamu mungkin mendapati dirimu mempertanyakan keseimbangan antara pekerjaan dan kehidupan pribadimi. Mulailah atasi hal ini dengan berolahraga. Kamu harus tetap pada rutinitas latihan yang kamu tetapkan, sambil juga memastikan bahwa kamu bekerja di batas kemampuanmu.
Taurus
Pernahkah kamu merasa ingin membuat perubahan radikal dalam praktik kesehatanmu? Pola makan vegetarian? Bangun lebih awal di pagi hari? Sekarang adalah saat yang tepat untuk mencoba sesuatu yang besar tetapi mulailah secara bertahap.
Gemini
Pertimbangkan untuk terlibat dalam aktivitas seperti tinju, kickboxing, atau karate untuk meningkatkan kepercayaan diri dan motivasimu. Bermain-main dengan berteriak dan meninju di lingkungan yang sesuai. Selain melepaskan semua energi yang terpendam, kamu juga bisa menemukan sisi baru dari dirimu!
Cancer
Baca Juga: Ramalan Zodiak 20 Desember 2021: Jadi Pusat Perhatian, Cancer Jangan Sombong
Pertimbangkan untuk mengubah sudut pandangmu dan fokuskan energi untuk keuntunganmu. Cobalah bergantian mencoba hal berbeda dalam rutinitas latihanmu, misalnya berenang di hari ini, lari pada esok hari, hingga lakukan yoga yang menantang untuk meregangkan dan memperkuat otot-ototmu. Atau cobalah seni bela diri untuk menjaga dirimu tetap waspada dan bugar.
Leo
Penyelarasan planet hari ini mendorongmu untuk menciptakan struktur dan keseimbangan. Kamu mungkin rajin berolahraga, berlari, makan dengan benar, berinvestasi dalam produk holistik, tetapi apa gunanya semua itu jika merasa kesepian? Kamu butuh pelukan dari orang terdekat atau mungkin ditemani hewan peliharaan. Inilah yang membuat dirimu merasa utuh dan sehat.
Virgo
Apa yang kamu makan, seberapa banyak kamu berolahraga dan apakah kamu tidur nyenyak, juga cukup semuanya penting. Tetapi merasa bahwa keputusan yang kamu buat hari ini mengikat adalah kekuatan kontra-produktif. Biarkan perasaan itu muncul dan akui tekanan apa pun yang kamu rasakan.
Libra
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
5 Buah Tinggi Alkali yang Aman Dikonsumsi Penderita GERD, Bisa Mengatasi Heartburn
-
Borobudur Marathon Jadi Agenda Lari Akhir 2025
-
Waspada Konsumsi Minuman Soda Diet, Temuan Terbaru Sebut Risiko Penyakit Hati Naik hingga 60%
-
Inovasi Kedokteran Gigi yang Siap Ubah Layanan Kesehatan Mulut Indonesia
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?
-
Gaya Hidup Modern Picu Kelelahan, Inovasi Wellness Mulai Dilirik Masyarakat Urban
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda