Suara.com - Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menegaskan keberpihakan pada pekerja dan buruh dengan keberlanjutan program-program sosial seperti KIS, BPJS, hingga upah layak.
Hal itu disampaikan Gibran saat menghadiri ulang tahun SPSI di Stadion Delta Sidoarjo, Minggu (28/1/2024).
"Program-program seperti KIS, BPJS, PKH dan lain-lain nanti akan kami lanjutjan dan akan kami review ulang biar data basenya lebih terupdate dan lebih tepat sasaran," kata Gibran.
Menurut Gibran, penyaluran sejumlah program pemerintah secara tepat sasaran akan membuat pekerja tidak merasa tersisihkan.
Selain program yang berorientasi menyejahterakan pekerja, Gibran juga memaparkan program yang memiliki manfaat bagi anak-anak dari para pekerja, seperti Kartu Indonesia Pintar (KIP) dan beasiswa untuk anak-anak buruh.
"Masalah anak-anak pekerja, kalau bisa nanti S1 semua gitu nggih, nanti yang namanya KIP, beasiswa nanti akan coba kami prioritaskan untuk anak-anak serikat pekerja ya," tegas Gibran.
Hadir pada acara ini Juru Kampanye Nasional Prabowo-Gibran Khofifah Indar Parawansa, Juru Bicara Emil Dardak, Ketua Gerindra Jawa Timur Anwar Sadad dan Pengasuh Pondok Pesantren Progresif Bumi Sholawat Sidoarjo KH Agoes Ali Masyhuri.
Berita Terkait
-
Ingin Keberlanjutan Program Untuk UMKM, Kelompok Usaha Warga Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran
-
Prabowo Akui Kejar Budiman Sudjatmiko, Begini Cerita Eks PRD Saat Ditangkap di Bekasi
-
TKN Terjunkan Relawan Ketuk Pintu Ajak Masyarakat Datang ke TPS Pilih Prabowo-Gibran
-
Terima Dukungan Dari Santri Muda, TKN Pastikan Prabowo-Gibran Wujudkan Dana Abadi Pesantren
-
Punya Energi Luar Biasa, Gibran Fokus Hadirkan Kebijakan untuk Milenial
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024