Suara.com - Gaya hidup tidak sehat, stres dan diet yang tidak tepat adalah beberapa faktor utama yang mendukung pengurangan jumlah sperma laki-laki.
Ketika pasangan membahas rencana kehamilan, kualitas sperma juga merupakan faktor yang berkontribusi terhadap keberhasilan pembuahan itu sendiri. Jadi, kaum lelaki harus mengetahui apa saja yang bisa menyebabkan jumlah sperma berkurang.
Berikut adalah beberapa faktor yang menyebabkan penurunan jumlah sperma, seperti dilansir Boldsky.
1. Mandi air hangat
Mandi air hangat memang bisa membuat tubuh relaks. Namun Anda juga perlu mengetahui bahwa mandi air hangat juga dapat mengurangi jumlah sperma karena peningkatan suhu testis. Hal ini dapat merusak kualitas sperma dan mengurangi jumlahnya.
2. Celana terlalu ketat
Mengenakan celana yang terlalu ketat dapat meningkatkan suhu testis. Peningkatan suhu ini pada gilirannya dapat menurunkan jumlah sperma dan kualitas.
3. Radiasi ponsel
Radiasi dari ponsel memiliki dampak besar pada produksi jumlah sperma laki-laki. Menurut sebuah penelitian, radiasi ponsel juga dapat mengurangi jumlah sperma.
4. Stres
Stres merupakan salah satu penyebab dari banyak masalah kesehatan. Stres tidak hanya mempengaruhi kesehatan emosional, tetapi juga menyebabkan masalah infertilitas pada lelaki.
5. Jarang berhubungan seks
Jarang berhubungan seks ternyata dapat menurunkan jumlah sperma bahkan bisa juga mengubah bentuk sperma sehingga menjadi tidak sehat.
6. Minuman alkohol
Minum alkohol dapat menurunkan kadar testosteron dan dapat mengurangi jumlah sperma. Kondisi ini merupakan salah satu penyebab infertilitas pada pria.
7. Tembakau
Merokok dapat menyebabkan impotensi. Selain mengurangi jumlah sperma, kebiasaan tidak menyehatkan ini juga dapat membuat lelaki menjadi tidak subur bahkan bisa menyebabkan kemandulan.
8. Produk kedelai
Produk kedelai mengandung isoflavon yang bisa mempengaruhi jumlah dan kualitas produksi sperma.
9. Terlalu lama nonton TV
Duduk terlalu lama di depan TV dapat menyebabkan obesitas dan mengurangi jumlah sperma. Sebuah studi yang dilakukan oleh British Journal of Sports Medicine menegaskan bahwa lelaki yang tidak banyak menonton TV dan melakukan latihan fisik secara teratur memiliki jumlah sperma yang lebih baik dan berkualitas.
10. Menggunakan laptop
Menggunakan laptop di pangkuan dalam jangka waktu yang panjang akan meningkatkan suhu di skrotum dan mengurangi produksi sperma. (Boldsky)
Tag
Berita Terkait
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
7 Rekomendasi HP 3 Jutaan untuk Gaming, Cocok untuk Anak Sekolah hingga Dewasa Muda
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
Digital Detox: Cara Sehat Menjaga Keseimbangan Hidup di Era Online
-
Marak Penipuan Ponsel Bekas, Ini 8 Langkah Cerdas Agar Tak Jadi Korban
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun