Suara.com - Tak hanya tubuh Anda yang mengalami perubahan ketika hamil, tetapi kulit juga berperilaku berbeda ketika si kecil tumbuh di rahim Anda. Jadi jangan lupa untuk menjaga kesehatan kulit, selama 40 minggu kehamilan Anda.
Ada dua alasan mengapa perempuan harus hati-hati menjadi kulitnya ketika hamil. Yang pertama, adalah kita perlu tahu bahwa sebagian besar krim atau lotion yang kita olehkan ke kulit diserap ke dalam tubuh.
Penelitian oleh Environmental Working Group dan University of Pittsburgh, mengungkap hampir 70 persen bahan lotion yang kita oleskan ke kulit diserap ke dalam tubuh. Jadi ketika hamil, disarnkan untuk berhenti menggunakan krim atau serum yang diragukan kemurniannya. Sebagai gantinya selalu jaga kebersihan kulit dan gunakan bahan alami.
Alasan kedua, saat hamil kulit kadang menjadi lebih sensitif. Jadi juga disarankan untuk lebih hati-hati dalam memilih bahan untuk perawatan kulit Anda.
Seperti alasan pertama, perempuan hamiljug adisarankan untuk menggunakan bahan yang alami. Seperti misalnya yoghurt (yang mengandung asam laktat tetapi dalam dosis rendah) atau masker dari buah alami. Hindari penggunaan bahan exfoliant yang abrasif.
Tetapi jangan pernah melupakan SPF saat hamil. Ini karena tingkat progesteron yang kebih tinggi, akan mengakibatkan kulit lebih mudah menjadi coklat. Jadi Anda perlu melindungi kulit Anda dari UV dengan SPF spektrum luas alami yang baik untuk menghindari hal itu. (psychologies.co.uk)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
6 Rekomendasi Bedak Tabur Wardah untuk Semua Jenis Kulit, Mulai Rp20 RIbuan
-
Usia 60 Tahun Cocoknya Pakai Bedak Apa? Intip 7 Rekomendasi untuk Tutupi Kerutan
-
16 Januari Libur Apa? Siap-Siap Sambut Long Weekend Pertama di Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Bedak Make Over untuk Usia 40-an, Bantu Samarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Toko Baju Gamis Lebaran di Shopee yang Petite Friendly, Cocok Buat Wanita Pendek
-
Apa Perbedaan Mandi Wajib dan Mandi Junub? Ini Tata Caranya
-
Bukan Kekayaan, Ini 6 Hal yang Membuat Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia
-
Panduan Registrasi Akun SNPMB 2026, Lengkap dengan Link dan Jadwalnya
-
Begini Cara Skrining BPJS Kesehatan Online Pakai HP, Mudah dan Praktis!
-
Parfum Sandrinna Tahan Berapa Lama? Ini 3 Varian Aromanya