Inspirasi adalah DNA dan bagian integral L‘Oreal Professionnel (LP). LP selalu berupaya untuk menginspirasi konsumennya dan juga penata rambut dengan tren yang diadaptasi dari panggung runway dunia, selebriti di red carpet dan juga street style. Ini ditandai dengan peluncuran IT LOOKS untuk yang ketiga kalinya. Michel Toth, General Manager, L’Oreal Indonesia Professional Products Division dalam siaran pers yang diterima suara.com, mengatakan produk ini adalah hasil kolaborasi dengan para profesional di industri fashion.
Konsep IT LOOKS adalah tentang inovasi diri sambil mencoba sesuatu yang baru dengan menerjemahkan fashion ke gaya rambut yang diinginkan. Dan tahun ini, banyak sekali perubahan gaya di panggung fashion dunia. Semangat penemuan jati diri yang diterjemahkan ke dalam gaya rambut juga dilakukan banyak selebriti, yang mencoba gaya rambut baru dan mengubah penampilan mereka secara dramatis.
Dua penata rambut bertaraf internasional, Frédéric Mennetrier dan Seb Bascle mengontribusikan visi mereka ke dalam penyempurnaan kreasi gaya rambut, nuansa, dan juga teknik pewarnaan yang paling ditunggu-tunggu tahun ini, IT LOOKS F/W 2014/15.
Tiga kreasi IT LOOKS tahun ini diinterpretasikan dengan sempurna oleh ketiga IT GIRLS yang telah menjadi inspirasi di dunia fashion; seorang pebisnis fashion asal Brasil, Helena Bordon; model dan aktris
asal Perancis, Loan Chabanol; serta model dan aktris legendaris dari Amerika, Jerry Hall.
Ketiga perempuan ini dianggap sangat mewakili koleksi IT LOOKS F/W 2014/15, berkat gaya dan kepribadian mereka yang unik dan orisinil. Tiga kreasi IT LOOKS, Golden long bob (Lob), Copper pixie dand Ash blonde bangs and waves oleh L’Oréal Professionnel. Di Indonesia, gaya ini diinterpretasikan oleh model, Patricia Gunawan dan Jessica Sutanto, Presenter TV Shahnaz Mariella, dan juga model internasional, Anna Somik.
Ash Blonde Bangs & Waves. Potongan poni yang tidak beraturan menghiasi banyak panggung runway di musim ini. Penampilan rambut berponi mengingatkan kita ke era 70-an. Semburat warna Cool Ash Blonde kreasi Frédéric Mennetrier menghasilkan efek natural yang menjadi tren hangat di musim ini. Taylor Swift adalah salah satu selebritas yang mengaplikasikan gaya ini.
Copper Pixie adalah warna paling trendi di tahun ini, hadir dalam versi yang lebih panjang dan lebih lembut dibandingkan dengan versi potongan pixie yang sebelumnya, sehingga memberikan efek feminin pada musim ini. Gaya potongan rambut yang lebih panjang dengan tekstur yang tidak beraturan membuat gaya rambut ini lebih menarik, sekaligus memberikan efek kelembutan. Warna tembaga sering dipilih perempuan yang ingin tampil berani tapi tetap elegan. Selebriti yang memulai tren ini antara lain Michelle Williams dan Charlize Theron Bagi perempuan yang berani dan eksploratif, gaya Copper Pixie menjadi pilihan yang tepat.
Golden Long Bob, atau dikenal juga sebagai Golden Lob merupakan gaya rambut paling modern yang para model dan selebriti. Kate Mara dan Lily Collins, adalah selebriti yang mencoba gaya ini. Gaya potongan ini memberikan efek segar, muda dan menawarkan modifikasi gaya rambut dengan pilihan yang tak terhingga.
Warna hangat dan cenderung blonde merupakan pilihan utama. Sedangkan chic‘ sebagai alternatif dari warna blonde yang dapat menjadi terlalu mencolok. Warna gelap dimulai dari akar rambut dipadukan dengan
warna kontras yang lebih terang di ujung rambut, menjaga warna rambut terlihat modern secara keseluruhan. Warna Golden Caramel Blonde ini cocok untuk perempuan dengan complexion kulit cenderung matang dengan rona kulit yang dingin karena warna ini dapat memberi rona hangat pada kulit.
Berita Terkait
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau
-
Urutan Hair Care Natur untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rambut Sehat Seperti Muda
-
5 Rekomendasi Masker Rambut dengan Hasil Bak Keratin di Salon, Auto Lembut dan Berkilau
-
7 Inspirasi Gaya Rambut Wanita 2026, Simpel Tetap Stylish
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Krim Malam Anti Aging untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Minyak Zaitun untuk Anti Aging Wajah, Bikin Kencang dan Hilangkan Kerutan
-
5 Rekomendasi Rosemary Oil untuk Atasi Kebotakan Dini, Cegah Rontok dan Lebatkan Rambut
-
5 Rekomendasi Sepatu untuk Orang Tua Penderita Plantar Fasciitis, Aman dari Nyeri Tumit
-
Baju Teal Blue Cocoknya Pakai Kerudung Warna Apa Saja? Ini 5 Rekomendasinya
-
Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Teal Blue dan Ash Blue Cocok untuk Warna Kulit Apa?
-
7 Sabun Cuci Muka untuk Bantu Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp27 Ribuan
-
10 Pilihan Moisturizer Cream yang Efektif Memperkuat Skin Barrier
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula