Suara.com - Banyak yang menjadi penyebab lelaki menyukai perempuan, kadang alasannya sangat beragam dan tidak masuk akal.
Lantas, apa saja sih yang membuat lelaki jatuh cinta kepada perempuan?
Berikut adalah lanjutan hasil survei yang dilakukan Mag for Women mengenai apa yang membuat lelaki mencintai bahkan bernafsu pada perempuan sehingga tak menunggu lama untuk mengucapkan 'I Love You'.
6. Lekukan tubuh perempuan
"Tubuh perempuan sangat cocok dan begitu sempurna untuk lelaki saat malam hari, lekukannya membuat lelaki jatuh dipelukannya." Harun, (37 tahun) - administrator sekolah
7. Kami tidak takut untuk menangis
"Saya harus mengakui, kadang iri melihat perempuan. Mereka bisa menampilkan semua emosi mereka kapan saja mereka mau. Lelaki ingin menangis, atau menyalahkan keadaan hati seperti perempuan yang melakukannya ketika PMS atau bertindak seperti bayi, tapi kami menelan itu, dan bertindak macho. Ini melelahkan." Will, (23 tahun) - asisten administrasi.
8. Hips
"Tubuh perempuan memiliki begitu banyak kepribadian! Dengan melihat perempuan berjalan saja sangat menarik untuk dilihat, berbeda dengan lelaki. Ini semua tertuju pada pinggul. Tubuh perempuan memang sangat indah." Jason (27 tahun) - penulis.
9. Perempuan saat mengenakan sepatu hak tinggi
"Tidak ada yang membuat kaki terlihat lebih cantik, yaitu saat memakai sepasang heels. Kita semua mencintai dan menyukainya, karena hal itu membuat perempuan beberapa inchi lebih tinggi dan seksi." Frederic, (27 tahun) - pembuat film.
10. Saat perempuan memakai pakaian olahraga
"Saya menyukai ketika perempuan berpakaian dress seksi pada malam hari, namun ada suatu hal yang super seksi ketika perempuan berpakaian olahraga dan tanpa make-up (polos). Terutama dengan keringat yang menempel di tubuhnya." Darryl, (40 tahun) - bartender. (Mag for Women)
Berita Terkait
-
Menuju Pelaminan: Perjalanan 1.859 Km Menyatukan Jawa & Minang di Layar Lebar
-
Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
-
Terungkap 3 Alasan Film 'Rangga & Cinta' Tetap Pakai Latar 2000-an: Lebih dari Sekadar Nostalgia
-
Gak Pacaran Tapi Lebih dari Temenan: Selamat Datang di Era Situationship ala Gen Z
-
Bernuansa Musikal, Film Rangga & Cinta Hadir Lebih Fresh dan Disukai Anak Muda
Terpopuler
- 7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Sosok Profesor Kampus Singapura yang Sebut Pendidikan Gibran Cuma Setara Kelas 1 SMA
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
Pilihan
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
-
6 Rekomendasi HP Murah Baterai Jumbo 6.000 mAh, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Rahasia Kulit Cantik Saat Tidur: Rangkaian Skincare Malam Terbaik
-
Siapa Nadhif Basalamah? Korban Salah Sasaran Netizen, Dikira Pacar Baru Azizah Salsha
-
Pantai Pulau Merah: Kombinasi antara Sunset Indah dan Berselancar
-
Masa Iddah Cerai Berapa Bulan? Azizah Salsha Sudah Terlihat Dekat dengan Pria
-
Diet Gluten-Free Tidak Boleh Makan Apa Saja? Ini Daftar yang Perlu Dihindari
-
Berapa Biaya Masuk Ponpes Tebuireng? Pesantren Modern Ternama di Indonesia
-
5 Rekomendasi Tinted Sunscreen Paling Affordable, Kulit Mulus Natural!
-
Jarang Tersorot, Penampilan Istri Menkeu Purbaya di Acara Resmi Curi Atensi
-
Heboh Tudingan Klaim Palsu Bake & Grind: Apa Itu Gluten-free, Dairy-free, Egg-free, dan Plant-based?
-
Pria Ini Buktikan: Loyal dan Konsisten Trading Bisa Hasilkan Reward Nyata