Suara.com - Membaca adalah cara terbaik untuk membunuh waktu saat melancong. Tapi membaca juga bisa menginspirasi seseorang untuk melakukan perjalanan. Dan berikut sejumlah buku yang mungkin perlu Anda baca untuk menjadi rujukan atau inspirasi untuk jalan-jalan mengunjungi sejumlah sudut dunia.
1. The Beach karya Alex Garland
Buku ini mengisahkan petualangan Richard tokoh protagonis, seorang pengelana dari Inggris saat berjalan-jalan di sejumlah pantai yang masih perawan di negara gajah putih, Thailand.
2. Norwegian Wood karya Haruki Murakami
Novel ini mengisahkan perjalanan Toru Watanabe, seorang mahasiswa yang haus akan petualangan. Dengan gaya penulisan narasi dari sang tokoh utama, novel ini akan menggugah rasa ingin tahu bagaimana rasanya menumpang Shinkansen dari Tokyo ke Nagano. Dan, bagi mereka yang tak suka dengan gaya surealis Murakami, jangan dulu membantah. Karena di Norwegian Wood ini, penulis Jepang ini lebih realistis.
3. Party Time: Who Runs China and How karya Rowan Callick
Dengan gaya penulisan jurnalistik menggambarkan bagaimana kehidupan di negeri tirai bambu ini. Pemenang Nobel Perdamaian Liu Xiaobo dan aktivis Ai Weiwei turut diangkat Callick dalam bukunya ini.
Berita Terkait
-
Liburan Keluarga Hemat, Ini 5 Mobil Bekas Rp40 Jutaan, Muat Banyak, Irit Bensin
-
Fakta Baru Kasus Anak Kasi Propam Tapsel: Wanita di Mobil Ternyata Pacar, Bukan Guru
-
Kesempatan Langka Buat Pria, Belanja Skincare Bisa Jalan-Jalan Gratis ke Italia dan Nonton MotoGP
-
Viral Kasus Lucky Hakim, Ini Aturan Jalan-Jalan Ke Luar Negeri Buat Pejabat
-
Video Parodi Rocky Gerung Jalan-jalan ke IKN: Ini Kota atau Prank Nasional?
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Cara Buat Akun SIAPKerja untuk Magang Nasional 2025, Simak Syarat dan Ketentuannya
-
Satu Kain, Sejuta Kisah: Intip Perayaan Hari Batik Nasional di Thamrin City!
-
3 Rekomendasi Krim Malam Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam, Bangun Tidur Auto Glowing
-
Kronologi Ashanty Dilaporkan Atas Dugaan Perampasan Aset: Berawal dari Aduan Eks Karyawan
-
Salah Pilih Sepatu, Lari Jadi Gak Enak? Ini Beda Nike dan Adidas yang Wajib Dipahami
-
5 Rekomendasi Toner untuk Menghilangkan Flek Hitam, Mulai Rp30 Ribuan
-
Profil Atika Algadrie, Ibu Nadiem Makarim Aktivis Antikorupsi
-
Berapa Kekayaan Ashanty? Dilaporkan Eks Karyawan Atas Dugaan Perampasan Aset
-
Menag Yakin Tepuk Sakinah Bakal Tekan Angka Cerai di Indonesia, Bagaimana Lirik dan Apa Maknanya?
-
6 Serum Mengandung Peptide untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bisa Atasi Flek Hitam