Suara.com - Tidak setiap hari menjadi hari baik Anda! Kadang kita memiliki hari yang buruk, di mana rasa stres begitu buruk dan tidak mood melakukan apa-apa. Dan, sayangnya kondisi ini bisa berpengaruh pada kehidupan seks Anda.
Anda bisa saja melangkah ke kamar tidur dengan gairah 'liar'. Namun kemudian tiba-tiba pikiran Anda melayang entah ke mana, dan momen itu pun hilang seketika.
Ini adalah situasi yang sulit yang harus Anda tangani, terlebih jika pasangan tidak mengerti ada pikiran yang sedang mengganggu Anda. Jadi, apa yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi kondisi ini? Berikut tips untuk mengatasinya.
Sedang tidak mood
Jangan pernah mengatakan hal itu. Bahkan jika Anda memang sedang tidak mood. Jika suasana hati Anda sedang tidak bagus, berbicaralah dengan pasangan Anda tentang berbagai hal untuk mengalihkan perhatiannya. Ketika dia membuat langkah itu, cobalah untuk menikmatinya. Tidak ada yang bisa mengobati stres Anda dengan baik, selain cumbuan dan belaian orang tercinta.
Tingkatkan kualitas seks
Anda bukanlah mesin dan begitu juga pasangan Anda. Jadi, jangan berpikir seks yang motonon. Berpikirlah bahwa seks adalah sesuatu yang Anda harus lakukan karena ini begitu penting untuk hubungan Anda. Buatlah hal-hal yang Anda ingin lakukan bersama. Hal ini akan membuat pasangan Anda merasa lebih istimewa.
Nikmati foreplay
Jangan membatasi ide Anda ketika foreplay hanya pada membelai payudara atau hal umum lainnya. Ada banyak tempat yang dapat merangsang pasangan Anda. Bagian belakang, puting, telinga, leher, belakang telinga dan kadang-kadang kaki juga dapat Anda sentuh dan eksplorasi. Jadi, lupakan stres Anda untuk saat ini dan coba menikmatinya.
Jika Anda menghadapi gairah seks yang buruk, maka Anda berdualah yang harus disalahkan. Biarkan pikiran imajinatif Anda mengalir dan nikmati sensasi dalam tubuh Anda. Sebuah sesi bercinta yang menyenangkan dapat menjadi obat stres Anda!(indiansutras.com)
Berita Terkait
-
4 Zodiak Ini Membosankan Saat Bercinta, Cancer Malas Coba Posisi Baru
-
Habib Rizieq Menikah di Usia 58 Tahun, Survei: Usia Kepala Lima Paling Berani di Ranjang
-
Review Lagu 'Bercinta Lewat Kata' Donne Maula, Kisah Realita tentang Cinta
-
Modal Bantal Tapi Bisa Bikin Istri Puas Keenakan di Ranjang, Gimana Sih Caranya?
-
Surya Insomnia Penasaran Seks Usai Bertengkar Lebih Nikmat, Dokter Boyke Beri Penjelasan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bekas Cat Rambut Sulit Hilang? 3 Trik Ampuh Basmi Noda Hitam di Tangan
-
10 Ucapan Isra Miraj 2026 dalam Bahasa Arab, Lengkap dengan Artinya
-
7 Sepatu Gym Wanita Lokal, Harga Murah di Bawah Rp500 Ribu, Kualitas Juara
-
Bisa Bikin Rezeki Seret? Jangan Simpan 3 Barang Ini di Dapur Menurut Feng Shui
-
45 Kartu Ucapan Isra Miraj 2026 Untuk Bos, Sopan, Profesional dan Berkesan
-
9 Susu untuk Tulang Kuat Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Tetap Aktif dan Sehat
-
5 Rekomendasi Peeling Gel untuk Memudarkan Flek Hitam di Usia 40-an, Wajah Glowing Bebas Noda
-
Apa Warna Lipstik yang Elegan untuk Usia 50-an? Ini Pilihan agar Tampilan Makin Berkelas
-
6 Shio yang Mendapat Keberuntungan dan Kemakmuran pada 15 Januari 2026
-
5 Krim Malam Anti Aging Mulai Rp30 Ribuan, Ampuh Hilangkan Flek Hitam