Suara.com - Tips berikut ini bermanfaat untuk Anda manajemen di perusahaan terutama bagian HR saat melakukan proses perkenalan awal pegawai baru di perusahaan. Jika diterapkan dengan benar, proses perkenalan yang tepat bisa memberikan motivasi lebih kepada pegawai baru dan tentunya menciptakan hubungan baik di awal antara pegawai lama dengan pegawai baru.
Perkenalkan pegawai baru di waktu santai
Banyak perusahaan yang menjadwalkan karyawan baru dengan proses perkenalan di hari pertama bekerja. Waktu lain yang bisa dipilih untuk proses perkenalan adalah hari jumat sore jelang akhir pekan. Di waktu santai pegawai baru bisa memperkenalkan diri lebih santai kepada pegawai lama, dibandingkan dengan minggu pertama yaitu hari senin yang biasanya diawali dengan kesibukan masing-masing pegawai di kantor.
Tugaskan anggota tim
Cara lain yang terbilang cukup efektif adalah dengan menugaskan anggota tim yaitu pegawai yang lama untuk bertugas menjadi pemandu ketika pegawai baru masuk di hari pertama kerja. Dengan demikian proses perkenalan, sosialisasi perusahaan hingga aturan lainnya bisa lebih mudah di informasikan kepada pegawai baru. Selain itu survei yang dilakukan oleh Google juga menyebutkan, kolaborasi antara pegawai baru dan lama akan tercipta lebih baik lagi dengan sistem seperti ini.
Ciptakan tradisi
Cara lain yang juga bisa dilakukan yaitu menciptakan tradisi diperusahaan ketika hari pertama kerja baru pegawai. Cara-cara sederhana seperti mengadakan pertmuan kecil sambil menikmati kue-kue, teh dan minuman lainnya bisa membuat pegawai baru lebih nyaman dan tentunya merasa diterima dengan baik oleh pegawai di perusahaan. Kesempatan ini juga bisa dilakukan untuk bersosialiasi dan berkenalan lebih dekat dengan pegawai baru dan pegawai lama.
Perwakilan tim atau personalia
Cara yang satu ini tentunya telah banyak dilakukan di perusahaan, yaitu perwakilan dari bagian HR atau tim yang khusus dibentuk bertugas untuk memperkenalkan pegawai baru kepada seluruh anggota tim di perusahaan. Hal ini tentunya lebih efisien jika pegawai baru yang mulai bekerja berjumlah lebih dari 2 hingga 3 orang, anggota tim bisa dengan cepat melakukan proses tersebut.
| Published by Karirpad.com |
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, 7 Alasan Psikologis Korban Child Gromming Tak Bisa Melawan
-
Contoh Susunan Acara Isra Miraj 2026 yang Praktis dan Menarik unuk Berbagai Tempat
-
Contoh Surat Undangan Isra Miraj 1447 H, Lengkap untuk Sekolah Masjid dan Warga
-
5 Cushion dengan Coverage Tinggi untuk Samarkan Flek Hitam Usia 45 Tahun
-
Siapa Kelly, Milo, Tom dan Zane di Broken Strings Aurelie Moeremans, Ada yang Kena Karma?
-
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
-
Rekam Jejak Kak Seto yang Ikut Terseret Isu Child Grooming Aurelie Moeremans
-
Kalahkan 24 Negara! Ini Deretan Inovasi Pelajar Indonesia yang Borong Medali Emas di Ajang Bergengsi
-
Apa Sunscreen Wardah untuk Flek Hitam? Ini 4 Pilihan Terbaik untuk Lindungi Wajah
-
Bingung Mulai Pidato Isra Miraj 2026? Cek 3 Contoh Teks Singkat untuk Acara RT atau Sekolah