Suara.com - Para pengelola hotel di Palembang akan menyajikan menu khusus untuk sarapan pagi bagi para tamunya yang ingin menyaksikan fenomena alam gerhana matahari total di Jembatan Ampera pada 9 Maret 2016 mendatang.
"Semua hotel yang ada dalam menyambut gerhana matahari total menyajikan menu makan pagi bagi para tamunya di Jembatan Ampera tersebut," Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sumatera Selatan Erlan Aspiudin di Palembang, Selasa (1/3/2016).
Jadi bagi tamu hotel yang ingin menyaksikan gerhana matahari total menu paginya bisa disantap atau dinikmati di Jembatan yang berada di atas sungai Musi Palembang tersebut.
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Sumatera Selatan menjadikan Jembatan Ampera salah satu tempat menyaksikan kejadian alam tersebut karena merupakan icon pariwisata Sumsel.
Menurut dia, semua hotel telah dihubungi dan mereka menyatakan kesiapan untuk menyediakan makan pagi di jembatan yang menjadi kebanggaan masyarakat Sumsel itu.
Sementara pihak Hotel Swarna Dwipa Palembang mengatakan pihaknya siap menyukseskan kegiatan untuk melihat gerhana matahari total tersebut. Bahkan pihak hotel juga menyiapkan angkutan bila dibutuhkan dalam menyaksikan kejadian yang terjadi puluhan tahun sekali itu.
"Jadi bukan saja menu makanan yang disiapkan tetapi juga angkutan," ujar Direktur Hotel Swarna Dwipa, Augie Benyamin.
Sementara itu Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Sumsel Irene Camelyn Sinaga mengatakan jembatan Ampera akan ditutup sementara pada saat acara menyaksikan gerhana matahari total.
"Memang, terjadinya gerhana itu pada pagi hari sehingga pengunjung nantinya akan disajikan berbagai menu termasuk dari hotel," ujar Irene.
Berita Terkait
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Arief Meninggal di Indekos, Kenapa?
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Ditemukan Tewas di Kos, Pernah Vonis Hukuman Mati ke 3 Orang
-
Mata Lebam Siswi SD di Palembang, Ibu Menangis Histeris Duga Anaknya Dianiaya di Sekolah!
-
Alex Noerdin di Meja Hijau: Proyek Pasar Cinde Jadi Bancakan, Negara Rugi Rp137 Miliar
-
Lantai Mall di Palembang Penuh Sampah, Warganet Geram dan Soroti Etika Pengunjung
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah