Suara.com - Menyambut bulan suci Ramadan, grup hotel AccorHotels kembali menghadirkan program promo khusus Ramadan. Program promosi bertajuk 'Ramadhan di mana? Di AccorHotels saja!' sebenarnya sudah ada sejak tujuh tahun lalu, tepatnya Ramadan 2010.
Vice President of Sales, Marketing and Distributions AccorHotels untuk Indonesia, Malaysia dan Singapura, Adi Satria mengatakan penawaran spesial ini ditujukan baik bagi wisata lokal maupun luar negeri.
Penawaran dibagi ke dalam empat region yaitu Greater Jakarta, Jawa Tengah, Bali dan Lombok serta kawasan Indonesia yang lain. Selain empat paket regional, ada juga
paket khusus bagi keluarga yaitu Ibis Family.
"Kesamaannya ada room, breakfast dan WiFi," terang Adi saat acara konferensi pers 'Ramadhan di mana? Di AccorHotels saja!' di Hotel Mercure Jakarta Cikini, Jakarta, Senin (22/5/2017).
Penawaran spesial ini berlaku pada periode booking 22 Mei 2017 hingga 3 Juli 2017. "Kita perpanjang sedikit mengikuti masa liburan lebaran," tambahnya.
Selama masa promo berlangsung, program keanggotaan AccorHotels memberikan potongan harga sebesar lima persen untuk Le Club AccorHotels dan potongan hingga 15 persen untuk keanggotaan Accor Plus.
Bagaimana, sudah siap nikmati Ramadan dengan cara berbeda bersama keluarga?
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis