Suara.com - Kaun lelaki pastinya akan jenuh, bosan dan letih jika harus menemani pasangan berbelanja di mal. Karena itu, sebuah mal di Shanghai, Cina, memberikan solusi dengan membuat 'gaming pod', sebagai solusi untuk suami atau pacar yang jenuh di mal.
Melansir laman Worldoffbuzz, game pod ini tersedia di dalam bilik khusus. Ada kursi nyaman, layar TV besar, dan joystik permainan. Game pod ini membuat kaum lelaki merasa betah di mal, bermain game sambil meregangkan otot ketika pasangan mereka berbelanja.
Bilik game pod ini dibuat cukup besar, dan dilapisi kaca khusus, sehingga kebisingan dari dalam bilik tidak terdengar ke luar.
Asia One menyebut bahwa game pod menjadi sensasi baru di dalam mal. Pengeloa mal pun berencana membuat lebih banyak bilik dengan fasilitas yang lebih baik ke depannya. Pengguna game pod juga akan dikenakan biaya saat memainkannya.
Meski digandrungi lelaki, Game yang masih gratis selama satu bulan ini, ternyata, dikritik oleh kaum perempuan. Mereka mengeluh karena menghabiskan waktu lebih lama di mal, lantaran suaminya keasyikan bermain di dalam game pod.
"Tidak mungkin meminta seorang lelaki untuk berhenti bermain game. Sekarang saya harus menunggunya menyelesaikan permainannya bahkan setelah saya selesai berbelanja," ungkap salah satu perempuan.
"Seorang lelaki seharusnya menemani istrinya untuk berbelanja. Saya akan menjadi orang yang bosan jika dia bermain game dan bersenang-senang sendirian," keluh perempuan lainnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah