Suara.com - Keluarga terbesar di Inggris, Radfords, telah menyambut bayi yang ke-20. Sue Radford melahirkan Archie setelah proses persalinan selama satu jam.
Sue (42) dan suaminya Noel (46), telah memiliki anak-anak selama tiga dekade ini dan berusmpah itu Archie adalah yang terakhir.
"Kami senang bisa mencetak angka bagus. Aneh rasanya kau tidak akan punya lagi," kata Sue dikutip dari Sun.
Sue dan Noel menghadapi tugas yang monumental setiap hari hanya untuk memberi makan dan pakaian untuk anak-anak mereka.
Pasangan dari Heysham, Lancashire ini sudah menjadi orang tua dari Chris (28), Sophie (23), Chloe (21), Jack (20), Daniel (18), Luke (16), Millie (15), Katie (14), James (13), Ellie (12), Aimee (11), Josh (9), Max (8), Tilly (7), Oscar (5), Casper (4) dan balita Hallie.
Meskipun anggota keluarga mereka sangat besar, Radfords mengatakan bahwa mereka melaluinya tanpa stres.
"Memandikan anak-anak kecil seperti memiliki kandang domba. Kami menghabiskan satu galon sampo," kata Noel.
Noel menggambarkan makan malam Natal seperti pesta besar. Pasangan itu membeli tiga kalkun, 3,5 Kg kentang, 56 puding Yorkshire dan persediaan sayuran tanpa henti, untuk memastikan perut semua orang terisi pada Hari Natal tahun lalu.
Pasangan itu adalah kekasih sejak kecil. Sue hamil dengan anak pertama mereka Chris, pada usia 14 tahun. Kini, dia dan Noel juga memiliki tiga cucu.
Baca Juga: Komunitas Ini Bantu Ibu Hamil Hadapi Persalinan dengan Tenang
Pasangan ini menghabiskan sekitar 30.000 poundsterling atau sekitar Rp539 juta per tahun untuk membesarkan anak-anak mereka, termasuk anggaran ulang tahun dan Natal.
Selain itu, mereka juga berlibur ke luar negeri setiap tahunnya.
Noel dan Sue mengatakan, rencana awal mereka adalah memiliki tiga anak, tapi mereka sangat menyukai pengalaman itu sehingga mereka terus melakukannya. [Mirror].
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
6 Tren Kuliner Global Paling Panas di 2025: Plant-Based hingga Zero Waste
-
Aksi Bersih Pantai Bali: Dari Pungut Sampah hingga Edukasi Daur Ulang
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Plantar Fasciitis, Nyaman Bebas Nyeri
-
Tampil Glowing, 9 Rekomendasi Alat Pijat Wajah yang Teruji Ahli Kecantikan
-
5 Zodiak Paling Banyak Disukai Pria, Diam-Diam Punya Energi dan Aura yang Magnetis
-
Mimpi Malam Curi Perhatian! Hariyadin Buktikan Creator Lokal Bisa Tembus Industri Musik Global
-
4 Ciri-Ciri Sepatu New Balance Palsu, Jangan Sampai Pengen Stylish Malah Jadi Mimpi Buruk!
-
Arti We Should All Be Feminists, Pesan di Kaus Andika Kangen Band yang Gemparkan Synchronize Fest
-
Silsilah Keluarga Syifa Hadju yang Dilamar El Rumi, Keturunan Siapa?
-
4 Rekomendasi Parfum Wanita Tahan Lama dan Murah, Rahasia Wangi Mewah Tanpa Bikin Bokek