Suara.com - Selalu ada yang unik dan mengejutkan dari dunia fesyen, ya, benda apa pun bisa dipakai untuk membuat penampilan jadi lebih kece, unik, dan menarik, salah satunya karet gelang yang disulap jadi anting.
Dari akun Instagram, @receh.id, beredar sepasang anting yang sekilas tampak bagus dan layak sekali dipakai untuk meningkatkan penampilan. Tapi setelah diperhatikan, kamu bakal terkejut setelah mengetahui bahwa ternyata anting itu hanya dibuat dari karet gelang.
BACA JUGA: Kekanak-kanakan, 5 Tipe Cowok Paling Childish Berdasarkan Zodiak
Ya, karet gelang berwarna hijau, kuning, dan merah yang biasa dipakai untuk membungkus sayur-sayuran, nasi bungkus, atau dipakai untuk mainan lompat tali oleh anak-anak generasi 90an.
BACA JUGA: 5 Gaya Kece Nabila Gardena buat Inspirasi Outfit Weekend Kamu
Dari foto yang diunggah, terlihat anting karet gelang itu ada di antara anting-anting yang dijual di toko. Seperti anting yang menggantung di telinga lainnya, anting karet gelang juga dipasang menggunakan pengait anting, hanya saja jika pada anting lain yang dipakai untuk 'maianan' adalah aneka jenis batu, logam, atau bulu-bulu, kali ini adalah karet gelang.
BACA JUGA: 9 Tanda Kamu dan Dia adalah Pasangan Paling Bahagia
Anting karet gelang ini pun langsung mendapat tanggapan dari warga net. Ada yang berkomentar anting ini sangat kreatif dan inovatif tetapi ada pula yang menertawakan dan menjadi lelucon.
tonnystark_Karet buat nasi bungkus anjay
yuniarcaturw@liliaprillia salah mbak.. Karet kuning itu yang nasi kuning.. Karet ijo itu lontong pecel kalo karet merah nasi pecel.. Ah gimana sih
dandyrafli_kalau begini gue kumpulin karet nasi uduk setiap pagi @muslayy @nizarr_art @ahmat_ubaidillah_@eyyass_
imrinaa@tresnasantina wkwkwkw boleh lah idenya out of the box
shaniadealma@aisyahmuhaddisi wah mau banget, klo pake ini pasti taun depan aku bakal jadi kiblatnya fashion dunia.
Itulah beberapa komentar warganet tentang anting unik yang terbuat dari gelang karet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Terpopuler: Latar Belakang Suami Boiyen yang Mentereng, Bedak Padat Awet untuk Kondangan
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini