Suara.com - Lonely menjadi salah satu lini pakaian dalam yang mengikuti tren menghargai tubuh asli wanita. Demi menunjukkan keberagaman bentuk tubuh wanita, Lonely bahkan menggandeng seorang nenek cantik berusia 58 tahun untuk masuk dalam katalog koleksinya.
Dilansir dari Daily Mail, nenek cantik tersebut bernama Mercy Brewer. Dia memang dikenal sebagai salah satu model senior. Sebelumnya, dia juga pernah melakukan sesi pemotretan dengan brand lingerie lain di usianya yang tak lagi muda.
BACA JUGA : Jangan Kasih Kendor, Ini Ciri Pacarmu Jadi Incaran Cewek Lain
Tidak kalah dengan model-model muda, nenek cantik ini pun begitu mempesona saat memperagakan pakaian dalam. Dia bahkan difoto tanpa adanya sentuhan edit setelah itu.
BACA JUGA : Rutin Konsumsi Buah Plum Sangat Bermanfaat bagi Kesehatan
Jadi, seperti apa sosok Mercy Brewer sebenarnya? Apakah dia juga seorang model profesional di masa mudanya dulu?
Berita Terkait
-
Dijual Online Berkedok Pakaian Dalam, Bea Cukai Ngaku Kesulitan Berantas Rokok Ilegal
-
Jepit Rambut Bentuk Pakaian Dalam Wanita Viral di Jepang, Harganya Bikin Dompet Menangis!
-
Massa Mengamuk, Pakaian Dalam Istri Ahmad Sahroni Dilempar dari Lantai 2
-
Ingat Momen Suaminya Dibelikan Titi Kamal Celana Dalam, Nirina Zubir Ngakak
-
Jadi Perdebatan, Bolehkan Tidak Ganti Bra Setiap Hari?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
Ramalan Keuangan Zodiak 22 Januari 2026, Siapa Bakal Panen Cuan?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Kamera Terbaik yang Masih Keren di 2026
-
5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Gentle yang Lebih Murah dari CeraVe
-
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
-
Mudik Gratis Lebaran 2026 BUMN Kapan Dibuka? Cek Informasi Resminya
-
6 Rekomendasi Skincare Viva untuk Anti-Aging, Harga Mulai Rp13 Ribuan
-
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
-
Sepatu Ballet Puma Speedcat vs Adidas Taekwondo Mei, Mana yang Lebih Worth to Buy?
-
Apa Keunggulan Tinted Sunscreen? Intip 4 Produk Terbaiknya untuk Kulit
-
5 Sepatu Nike Diskon hingga 65% di Foot Locker, Ekstra Hemat Bikin Gaya Makin Keren